Tebak Siapa? Pemain Ini Punya Kans Pecahkan Catatan Ronaldo dan Messi di Liga Champions

Nggak banyak pemain yang punya kesempatan memecahkan catatan Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi di Liga Champions.

Share:
article
Bola

[Baca Juga: Kirain Cuma di Indonesia, Stadion Old Trafford Bocor Pas Hujan Deras]

Pemain terdekat yang mungkin menyalip posisi Ronaldo adalah Angel Di Maria. Dia sudah mencatatkan 38 assists atau hanya butuh lima assists lagi untuk memecahkan torehan Ronaldo.

Saat ini Di Maria bermain untuk Benfica, tim yang berlaga di Liga Champions. Meski tak muda lagi, dia masih dipercaya sebagai pemain inti.

Di matchday pertama Grup D, Di Maria main sejak menit awal ketika Benfia kalah 0-2 lawan FC Salzburg. Menorehkan lima assist lagi sepertinya bukan hal mustahil bagi eks pemain Real Madrid itu.

Di Liga Portugal, Di Maria baru mencatatkan satu assist dan enam pertandingan. Tapi, dia cukup subur dengan mengemas enam gol.

Selama kariernya, Di Maria baru satu kali memenangkan trofi Liga Champions saat berseragam Real Madrid di musim 2013-14.


Baca Juga

Kapten Persita Waspadai Semua Pemain Persija

Modal Positif Persija Jelang Lawan Persita

Lagi, Persis Solo Rekrut Amunisi Baru

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Persib Pantang Pandang Sebelah Mata Persis Solo

Lawan Persis Solo, Persib Tak Bawa Layvin Kurzawa

John Herdman Pantau Sesi Latihan Persija Jakarta

Persita vs Persija, Shayne Pattynama Debut?

Perkuat Lini Depan, Arema FC Datangkan Pemain dari Brasil

Arema FC Pinjam Penjaga Gawang dari Persis Solo

Alan Cardoso bek asing Persija Jakarta/Media Persija.

Persija Resmi Berpisah dengan Alan Cardoso

Persis Solo Rekrut Pemain Anyar Lagi

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Harapan Bojan Hodak untuk 2 Pemain Anyar Persib

Sekjen PSSI, Yunus Nusi

PSSI Gelar Rapat Darurat Bahas Insiden di Liga 4