Laga Timnas Indonesia vs Ekuador Ditayangkan di 2 Stasiun TV Ini

Nantinya, dua stasiun televisi nasional ini akan menyiarkan aksi skuat Garuda Muda melawan Ekuador di laga pembuka Piala Dunia U-17 ini.

Share:
article
Bola

www.sportcorner.id - Timnas Indonesia akan berhadapan dengan Ekuador di laga perdana Piala Dunia U-17 Grup A.

Pertandingan antara Indonesia vs Ekuador akan berlangsung di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, pada Jumat, 10 November 2023.

Nantinya, dua stasiun televisi nasional akan menyiarkan aksi skuat Garuda Muda melawan Ekuador di laga pembuka Piala Dunia U-17 ini.

Dua stasiun itu adalah SCTV dan Indosiar.

Baca juga: [Daftar Pemain dan Nomor Punggung Indonesia di Piala Dunia U-17]

SCTV dan Indosiar akan menyiarkan langsung duel Timnas Indonesia U-17 vs Ekuador yang akan dimulai pada pukul 19.00 WIB.

Timnas Indonesia U-17 tergabung dengan Grup A bersama Ekuador, Panama dan Maroko.

Sebelum pertandingan Indonesia vs Ekuador, ada duel antara Panama vs Maroko yang juga akan berlangsung di Stadion Gelora Bung Tomo.

Duel Panama vs Maroko akan berlangsung pada pukul 16.00 WIB.

Baca juga: [Erick Thohir Janjikan Kejutan di Pembukaan Piala Dunia U-17]

Sehari menjelang pertandingan Piala Dunia U-17, pasukan Bima Sakti itu telah mengumumkan daftar nomor punggung pemain pada Kamis, 9 November 2023.


Baca Juga

Liga Champions

Hasil Undian Playoff Liga Champions

Kapten Persita Waspadai Semua Pemain Persija

Modal Positif Persija Jelang Lawan Persita

Lagi, Persis Solo Rekrut Amunisi Baru

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Persib Pantang Pandang Sebelah Mata Persis Solo

Lawan Persis Solo, Persib Tak Bawa Layvin Kurzawa

John Herdman Pantau Sesi Latihan Persija Jakarta

Persita vs Persija, Shayne Pattynama Debut?

Perkuat Lini Depan, Arema FC Datangkan Pemain dari Brasil

Arema FC Pinjam Penjaga Gawang dari Persis Solo

Alan Cardoso bek asing Persija Jakarta/Media Persija.

Persija Resmi Berpisah dengan Alan Cardoso

Persis Solo Rekrut Pemain Anyar Lagi

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Harapan Bojan Hodak untuk 2 Pemain Anyar Persib