Statistik Babak Pertama Timnas Indonesia U-17 vs Ekuador

Pada babak pertama, timnas Indonesia U-17 sempat unggul lebih lewat gol Arkhan Kaka pada menit ke-22.

Share:
article
Starting line up timnas Indonesia U-17 vs Ekuador di laga perdana Piala Dunia U17 2023
Bola
Starting line up timnas Indonesia U-17 vs Ekuador di laga perdana Piala Dunia U17 2023

Namun, gol dianulir setelah tim wasit menganggap Jair sudah lebih dulu terjebak offside.

Skor 1-1 bertahan hingga turun minum.

Timnas Indonesia U17 menggunakan formasi 4-3-3 di laga perdana Piala Dunia U17 menghadapi Ekuador.

Dari sebelas pemain yang diturunkan sebagai starter, ada nama Welber Jardim.

Welber Jardim adalah pemain Indonesia keturunan Brasil yang bermain di tim junior Sao Paolo.

Welber Jardim adalah pemain nomor 12 yang bermain di posisi bek kanan.

Baca juga: Saifdine Chlaghmo, Pencetak Gol Pertama Piala Dunia U-17 2023

Di jajaran lini belakang, Welber Jardim akan ditemani tiga rekannya, yakni Andre Pangestu, Sulthan Zaky, dan Iqbal Gwijangge.

Di lini tengah, timnas Indonesia U17 mengandalkan Ji Da Bin, Figo Dennis, dan Kafiatur Rizky.

Untuk lini depan, ada tiga pemain yang dimainkan bersamaan.

Mereka adalah Riski Afrisal, Arkhan Purwanto, dan Jehan Pahlevi.


Baca Juga

Belum Puas, Persis Solo Rekrut Pemain Baru Lagi

Liga Champions

Hasil Undian Playoff Liga Champions

Kapten Persita Waspadai Semua Pemain Persija

Modal Positif Persija Jelang Lawan Persita

Lagi, Persis Solo Rekrut Amunisi Baru

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Persib Pantang Pandang Sebelah Mata Persis Solo

Lawan Persis Solo, Persib Tak Bawa Layvin Kurzawa

John Herdman Pantau Sesi Latihan Persija Jakarta

Persita vs Persija, Shayne Pattynama Debut?

Perkuat Lini Depan, Arema FC Datangkan Pemain dari Brasil

Arema FC Pinjam Penjaga Gawang dari Persis Solo

Alan Cardoso bek asing Persija Jakarta/Media Persija.

Persija Resmi Berpisah dengan Alan Cardoso