Jadwal Semifinal Bulgaria Cup 2023/2024, Fahry Septian Main Malam ini

Berikut ini jadwal pertandingan semifinal Bulgaria Cup 2023/2024 yang akan berlangsung nanti malam.

Share:
article
Fahry Septian bermain untuk klub Bulgaria, SKV Montana.
Olahraga
Fahry Septian bermain untuk klub Bulgaria, SKV Montana.

Deya Sport Burgas merupakan finalis Bulgaria Cup musim lalu, tapi takluk dari Hebar VC di final.

Saat itu, Hebar VC menang melalui rubber set 3-2 (15-25, 21-25, 25-22, 25-19, 15-12).

Berikut jadwal semifinal Bulgaria Cup 2023/2024 malam ini:

21.00 WIB Deya Sport Burgas vs CSKA Sofia

00.00 WIB SKV Levski Sofia vs Montana

[Baca juga: Nakhon Ratchasima Menang, Segini Poin yang Cetak Farhan]


Baca Juga

Cara Beli Tiket Seri Ketiga Proliga 2026 di Bandung

ASEN Para Games 2025 Resmi Dibuka