Penerjemah Red Sparks Belajar Setir Mobil demi Antar-Jemput Megawati

Penerjemah Red Sparks, Kim Yon Sol mengaku belajar setir mobil di Korea demi antar-jemput Megawati Hangestri.

Share:
article
Kim Yon Sol, Penerjemah Megawati di Red Sparks
Sportainment
Kim Yon Sol, Penerjemah Megawati di Red Sparks

Sol juga menceritakan awalnya bisa menjadi penerjemah di Red Sparks. Dia bertemu dengan agen Megawati di acara Asian Quarter Draft, acara yang dihadiri tim-tim voli V-League untuk memilih pemain asing asal Asia.

"Saya ketemu agen Mega di saat Asian Quarter Draft dimana tim-tim memilih pemain asing asal Asia. Agen Mega minta kontak saya dan mengirimkannya ke Red Sparks," katanya.

Walau senang menjalani pekerjaannya, Sol mengaku terkadang ada rasa sedih yang dirasakannya, salah satunya jauh dari keluarga.

[Baca Juga: Tak Percaya Saran Dokter, Chou Tien Chen Tetap Operasi Kanker Usus]

"Gaji sebenarnya tak besar, tapi saya senang kerja di sini karena merupakan pengalaman baru. Saya senang bisa bertemu Mega, Jia (Giovanna Milana), dan staf lainnya dan juga pemain Korea," katanya.

"Tapi, saya jarang ketemu keluarga karena aku tinggal di Daejeon. Work life balance-nya kurang," ungkapnya.


Baca Juga

FC Barcelona Cetak Sejarah di YouTube

Daftar Pemain Terbaik Paruh Musim LALIGA 2025/2026

Pemain Persija Kena Tipu saat Belanja Online

Kampanye #PersibUntukSumatera Diperpanjang

Komentar Julio Cesar soal Store Baru Persib di Garut

Ronaldo Beli 2 Rumah Mewah di Pulau Pribadi

Ciro Alves Ajukan Permohonan Jadi WNI

Tata Cara Ikut Lelang Jersey Persija via Instagram

Persija Lelang Jersey untuk Korban Bencana Sumatera

Jakmania Bikir Rekor di Laga Persija vs PSIM