Profil Pedro Molina, Outside Hitter Jakarta STIN BIN Asal Puerto Rico

Berikut profil Pedro Molina, pemain asing baru rekrutan Jakarta STIN BIN untuk Proliga 2024.

Share:
article
Pedro Molina, outsider hitter yang bermain untuk Jakarta STIN BIN di Proliga 2024/foto: IG Pedro Molina.
Olahraga
Pedro Molina, outsider hitter yang bermain untuk Jakarta STIN BIN di Proliga 2024/foto: IG Pedro Molina.

www.sportcorner.id - Berikut profil Pedro Molina, pemain asing yang dikabarkan resmi bergabung dengan Jakarta STIN BIN untuk Proliga 2024.

Pedro Molina merupakan pevoli asal Peurto Rico yang berposisi sebagai outside hitter.

Dengan bergabungnya Pedro Molina, kini Jakarta STIN BIN memiliki dua pemain asing.

Sebelumnya, mereka merekrut middle blocker asal Serbia, Stefan Kovacevic.

Stefan Kovacevic sebelumnya bermain untuk klub voli asal India, Hyderabat Black Hawks.

[Baca juga: Jadwal dan Link Live Streaming Semifinal Sultanlar Ligi Malam ini]

Sesuai aturan PBVSI, peserta Proliga 2024 diperbolehkan merekrut pemain asing maksimal dua pemain.

Dengan demikian, Jakarta STIN BIN sudah memenuhi kuota tersebut untuk Proliga 2024.

Profil Pedro Molina

Pedro memulai karier profesionalnya di Mets de Guaynabo pada musim 2018/2029.

Pemain berusia 25 tahun itu kemudian hijrah ke Cafeteros de Yauco pada musim 2020/2021.

Selepas pandemi, Pedro mulai berkarier di luar negeri dan bergabung dengan klub Yunani, AO Milon Neas Smyrnis.

[Baca juga: Empat Pemain Red Sparks Free Agent, Klub Proliga Minat Rekrut?]


Baca Juga

Target Bandung bjb Tandamata di Proliga 2026

Menpora Erick Thohir dan Wamenpora Taufik Hidayat/Foto: Kemenpora

Bonus SEA Games 2025 Ditinjau Kemenkeu

Atlet Tinju Peraih Emas SEA Games 2025 Diguyur Bonus

Palembang Bank Sumsel Babel Proliga 2025/IG Palembang Bank SumselBabel.

Format Berbeda di Proliga 2026

Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia raih peringkat ketiga di Proliga 2025 putri/foto: Ofisial PetroVoli

Daftar Klub yang Tampil di Proliga 2026

Raih 91 Emas, Indonesia Lampaui Catatan SEA Games 1993