Statistik Wolves vs Arsenal: Meriam London Rebut Puncak Lagi!

Arsenal sukses merengkuh tiga poin krusial dalam lawatan mereka ke markas Wolves pada pekan ke-34 Premier League 2023/2024, Minggu (21/4/2024) dini hari WIB.

Share:
article
Bola

Lolos dari terkaman Wolves, Arsenal memecah kebuntuan di menit ke-45. Trossard membobol gawang kawalan Jose Sa setelah bola tembakannya sempat menyasar pojok atas. Skor 1-0 pun bertahan hingga waktunya turun minum.

Arsenal masih menguasai babak kedua namun Wolves juga tetap punya ruang untuk menyebar ancaman.

Wolves menciptakan kans di menit ke-70. Mario Lemina berhasil menerima umpan daerah dan melepaskan tembakan keras on target tapi bola masih bisa ditangkap kiper David Raya.

Baca juga: Hasil Lecco vs Venezia: Jay Idzes cs Tuntaskan Comeback Brilian

Jelang habisnya injury time, Odegaard memastikan kemenangan Arsenal menjadi 2-0. Sang kapten mencetak gol dari sudut sempit setelah percobaan pertamanya di blok.

Arsenal pun memperpanjang dominasinya atas Wolves di Premier League dengan memenangi enam pertemuan terakhir mereka. The Gunners juga kini resmi selalu mencetak di 33 laga melawan Serigala Molineux lintas ajang.
 


Baca Juga

Kapten Persita Waspadai Semua Pemain Persija

Modal Positif Persija Jelang Lawan Persita

Lagi, Persis Solo Rekrut Amunisi Baru

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Persib Pantang Pandang Sebelah Mata Persis Solo

Lawan Persis Solo, Persib Tak Bawa Layvin Kurzawa

John Herdman Pantau Sesi Latihan Persija Jakarta

Persita vs Persija, Shayne Pattynama Debut?

Perkuat Lini Depan, Arema FC Datangkan Pemain dari Brasil

Arema FC Pinjam Penjaga Gawang dari Persis Solo

Alan Cardoso bek asing Persija Jakarta/Media Persija.

Persija Resmi Berpisah dengan Alan Cardoso

Persis Solo Rekrut Pemain Anyar Lagi

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Harapan Bojan Hodak untuk 2 Pemain Anyar Persib

Sekjen PSSI, Yunus Nusi

PSSI Gelar Rapat Darurat Bahas Insiden di Liga 4