Statistik Lazio vs Juventus, Si Nyonya Tua Lolos ke Final Coppa Italia

Berikut statistik pertandingan Coppa Italia 2023/24 antara Lazio vs Juventus pada Rabu (24/4/2024) pukul 02.00 WIB.

Share:
article
Juventus lolos ke final Coppa Italia 2023/24 (Sumber: X @juventusfc)
Bola
Juventus lolos ke final Coppa Italia 2023/24 (Sumber: X @juventusfc)

Baca juga: Vietnam Dibantai, Indonesia Tim ASEAN Terbaik Fase Grup Piala Asia U23

Pasalnya sebelumnya Juventus mampu meraih kemenangan dengan skor 2-0 saat leg pertama babak semifinal Coppa Italia 2023/24.

Selanjutnya, Juventus akan berhadapan dengan pemenang antara Atalanta vs Fiorentina.

Duel antara Atalanta vs Fiorentina di leg kedua babak semifinal Coppa Italia 2023/24 sendiri baru akan digelar pada Kamis (25/4/2024) pukul 02.00 WIB.

Sedangkan babak final Coppa Italia 2023/24 akan digelar pada 16 Mei 2024 mendatang pukul 02.00 dini hari WIB.

Berikut Statistik Lazio vs Juventus:

Baca juga: Kabar Baik untuk Timnas U-23, Korea Selatan Dilanda Masalah Serius

Tendangan: 9-8

Tendangan Tepat Sasaran: 5-2

Penguasaan Bola: 58 persen-42 persen

Umpan: 653-468

Akurasi Umpan: 86 persen-82 persen

Pelanggaran: 10-11

Kartu Kuning: 0-1

Kartu Merah: 0-0

Offside: 1-1

Sepak Pojok: 2-5


Baca Juga

Arema FC vs Liga Indonesia All Star/Foto: Media Piala Presiden 2025

Arema FC Tanpa Bomber Andalan Lawan Persija Jakarta

Kekuatan Brasil Jauh di Atas Timnas Indonesia U-17

Hasil Drawing Liga Nusantara 2025/2026

Timnas Indonesia U-23 Uji Coba Lawan Mali

Kans Persib Bandung Ukir Sejarah di ACL Two

ManCity Sikat Dortmund, Phil Foden Samai Catatan Del Piero

Pelatih Persija Jakarta, Mauricio Souza/Foto: Persija.id

Pelatih Persija Doakan Timnas Indonesia U17 di Piala Dunia

Persib Bandung

Persib Siap Habis-habisan Lawan Selangor FC