Ucapan Misterius Oratmangoen untuk Fortuna Sittard, Resmi Pisah?

Pemain Timnas Indonesia, Ragnar Oratmangoen memberikan ucapan misterius untuk Fortuna Sittard.

Share:
article
Pemain timnas Indonesia, Ragnar Oratmangoen, tengah dikaitkan dengan klub kasta teratas Liga Belgia yakni Dender.
Bola
Pemain timnas Indonesia, Ragnar Oratmangoen, tengah dikaitkan dengan klub kasta teratas Liga Belgia yakni Dender.

Pemain yang dijuluki sebagai Wak Haji itu bisa saja kembali bermain bersama Groningen, yang baru saja naik kasta ke Eredivisie 2023/24.

Akan tetapi dengan syarat jika tidak dipermanenkan oleh Fortuna Sittard.

Namun hingga saat ini belum ada kabar resmi apakah ia akan kembali ke Groningen atau diperpanjang oleh Fortuna Sittard.

Sementara itu, Ragnar Oratmangoen masuk dalam daftar pemain yang dipanggil Shin Tae-yong untuk membela Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Timnas Indonesia akan berhadapan dengan Irak pada 6 Juni nanti, dan Filipina pada 11 Juni mendatang di laga lanjutan Grup F Kualifikasi Piala Dunia 2026 di Stadion GBK.


Baca Juga

Komentar Layvin Kurzawa usai Resmi Gabung Persib

Ada Rekor Arsenal yang Dirusak Manchester United

Selain Layvin Kurzawa, Persib Rekrut Dion Markx

Persib Resmi Perkenalkan Layvin Kurzawa

Pendapat Marc Klok jelang laga Persib Bandung vs Borneo FC. (Foto: Instagram/persib)

Tekad Persib Lanjutkan Tren Kemenangan Kandang

Persib Bandung menjamu Lion City FC di laga pertama AFC Champions League Two 2025/2026/foto: Ofisial Persib

Persib Bakal Pakai Ban Hitam saat Lawan PSBS Biak

John Herdman

Komentar John Herdman Tonton Langsung Super League

Pelatih Persib, Bojan Hodak/ Sportcorner Muhammad Nurhendra Saputra.jpg

Persiapan Persib Bandung Lawan PSBS Biak

Bojan Hodak Gembleng Fisik Pemain Persib

Tampil Dominan, Persija Memang Layak Menang

Shayne Pattynama Resmi Berseragam Persija

Lawan Madura United, 2 Pemain Baru Persija Belum Tentu Main

Alasan Paulo Ricardo Mau Bergabung Persija Jakarta

Trofi Piala Dunia 2026 Tiba di Jakarta

Lepas Yabes Roni, Bali United Rekrut Diego Campos

Profil Paulo Ricardo, Bek Baru Persija