Jadwal Final Liga Champions & Head to Head Dortmund vs Madrid

Pertandingan final Liga Champions akan berlangsung pada Minggu dini hari WIB. Madrid lebih unggul ketimbang Dortmund.

Share:
article
Pemain Real Madrid jelang final Liga Champions 2023/2024/Twitter Madrid
Bola
Pemain Real Madrid jelang final Liga Champions 2023/2024/Twitter Madrid

Dua pemain Marco Reus dan Toni Kroos akan melakoni pertandingan terakhir sebelum memutuskan untuk pensiun.

Marco Reus adalah pemain Dortmund. Kemudian Toni Kroos akan pensiun dari Madrid, sebelum memutuskan gantung sepatu usai Euro 2024.

Madrid menjadi tim yang diunggulkan. Apalagi Los Blancos sudah meraih 14 trofi Liga Champions. Sedangkan Dortmund baru sekali menjadi juara.

Dalam lima pertemuan terakhir, Madrid berhasil menang dua kali, dua kali imbang dan sekali kalah atas Dortmund. 

5 pertemuan terakhir

- (7/12/2017): Madrid 3-2 Dortmund 
- (27/9/2017): Dortmund 1-3 Madrid 
- (8/12/2016): Madrid 2-2 Dortmund
- (28/9/2016): Dortmund 2-2 Madrid
- (9/4/2014): Dortmund 2-0 Madrid

5 pertandingan terakhir Borussia Dortmund

- (2//5/2024) Dortmund 1-0 PSG
- (4//5/2024) Dortmund 5-1 Augsburg
- (8/5/2024) PSG 0-1 Dortmund
- (11/52024) Mainz 3-0 Dortmund 
- (18/5/2024) Dortmund 4-0 Darmstadt

5 pertandingan terakhir Real Madrid

- (9/5/2024) Madrid 2-1 Bayern  
- (11/5/2024) Granada 0-4 Madrid 
- (15/5/2024) Madrid 5-0 Alaves 
- (20/5/2024) Villarreal 4-4 Madrid 
- (26/5/2024) Madrid 0-0 Betis 


Baca Juga

Belum Puas, Persis Solo Rekrut Pemain Baru Lagi

Liga Champions

Hasil Undian Playoff Liga Champions

Kapten Persita Waspadai Semua Pemain Persija

Modal Positif Persija Jelang Lawan Persita

Lagi, Persis Solo Rekrut Amunisi Baru

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Persib Pantang Pandang Sebelah Mata Persis Solo

Lawan Persis Solo, Persib Tak Bawa Layvin Kurzawa

John Herdman Pantau Sesi Latihan Persija Jakarta

Persita vs Persija, Shayne Pattynama Debut?

Perkuat Lini Depan, Arema FC Datangkan Pemain dari Brasil

Arema FC Pinjam Penjaga Gawang dari Persis Solo

Alan Cardoso bek asing Persija Jakarta/Media Persija.

Persija Resmi Berpisah dengan Alan Cardoso