Hasil VNL 2024 Putra: Prancis Menang Dramatis dari Argentina

Berikut hasil Volleyball Nations League atau VNL 2024 putra antara Argentina vs Prancis pada Senin (10/6/2024) pukul 01.30 WIB.

Share:
article
Prancis kalahkan Argentina di VNL 2024/Sumber Volleyballworld.com
Olahraga
Prancis kalahkan Argentina di VNL 2024/Sumber Volleyballworld.com

Bermain bak tanpa cela membuat skuad asuhan Andrea Giani Itu terus unggul 19-14 dari lawannya.

Baca juga: Hasil Proliga: Bank BJB Bikin Gresik Petrokimia Tak Lolos Final Four

Prancis pun kembali menang 2-0 dari Argentina dengan skor 25-17 pada set kedua.

Berlanjut di set ketiga, Argentina nyatanya ingin mencoba bangkin dan memberikan perlawanan ketat 8-8 untuk lawan.

Namun sayangnya Les Bleus tempo permainannya menurun dan kini malah tertinggal dari lawannya.

Argentina yang mampu menikung meraih kemenangan 1-2 dengan skor 25-22 dari Prancis di set ketiga.

Pada set keempat, skuad besutan Andrea Giani kembali memimpin meski mendapatkan perlawanan sengit dari Argentina.

Baca juga: Hasil VNL 2024: Jegal Belanda, Italia Puncaki Klasemen Pekan Kedua

Saat ini Prancis unggul dari 11-7 menjadi 20-16 pada pertengahan pertandingan.

Akan tetapi lawannya menolak menyerah dan secara mengejutkan berhasil menikung dan menyamakan kedudukan 2-2 dengan skor 28-26 di set keempat.

Pada set kelima, tim asal Eropa itu kembali memimpin dengan skor cukup jauh 7-3 dari Argentina.


Baca Juga

Klasemen Medali SEA Games 2025 Per 15 Desember

Klasemen Medali SEA Games 2025 Per 14 Desember

Klasemen Medali SEA Games 2025 Per 13 Desember

Klasemen SEA Games 2025 Per 12 Desember

Klasemen SEA Games 2025 Per 10 Desember 2025

Kamboja Mundur dari SEA Games 2025

Cerita Desak Made Raih Impian Jadi Atlet Panjat Tebing