Janji 'Wak Haji' Ragnar Oratmangoen Kepada Suporter Indonesia

Timnas Indonesia berhadapan dengan Timnas Filipina di pertandingan terakhir Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

Share:
article
Ragnar Oratmangoen
Bola
Ragnar Oratmangoen

Skuad Garuda menciptakan beberapa peluang, namun memang belum bisa mencetak gol.

"Saya rasa, kami sudah melakukan beberapa hal yang baik di laga terakhir, tetapi pada akhirnya kami kalah 0-2. Dan sekarang adalah pertandingan penting buat kami," katanya.

Baca juga: STY Bagikan Kondisi Ernando Ari Jelang Lawan Filipina

"Kami akan berusaha mendapatkan 3 poin dan kami optimistis sebagai tim dapat menunjukkan yang terbaik," kata Ragnar Oratmangoen.

Timnas Indonesia kini berada di peringkat kedua Kualifiasi Piala Dunia 2026 putaran kedua zona Asia Grup F dengan 7 poin.

Sedangkan Filipina di dasar klasemen mengumpulkan 1 poin dari lima pertandingan.

Timnas Indonesia bersaing dengan Vietnam untuk lolos ke putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Skuad Garuda membutuhkan kemenangan di pertandingan melawan Filipina.

Baca juga: Jay Idzes Siap Gantikan Posisi Jordi Amat yang Absen Lawan Filipina


Baca Juga

Pelatih PSM Makassar Bernardo Tavares saat sesi preskon jelang lawan BG Pathum di laga perdana ASEAN Club Championship 2024 (IG psmmakassar)

Bernardo Tavares Jadi Pelatih Baru Persebaya

PSSI dan I.League Percepat Pengembangan Wasit

Bali United Kedatangan Amunisi Baru Asal Jepang

Komentar Rizky Ridho usai Persija Keok di Padang

Penyebab Persija Tumbang Lawan Semen Padang

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Tekad Persib Bangkit saat Jamu Bhyangkara FC

Arema FC Rilis Jersey Ketiga

Logo Piala Dunia 2026/Foto: Istimewa

Jumlah Hadiah Piala Dunia 2026 Naik 50 Persen

Persis Solo Umumkan Pelatih Baru Muka Lama

Ketua Badan Tim Nasional, Sumardji

Alasan Sumardji Mundur dari Manajer Timnas Indonesia