Indonesia Jadi Tuan Rumah Seri Shell Eco Marathon 2024

Lebih dari 80 tim pelajar dari 12 negara berlaga Shell Eco-marathon (SEM) Asia-Pacific and the Middle East 2024.

Share:
Shell Eco Marathon 2024 A Dok SHELL INDONESIA
Otomotif
Shell Eco Marathon 2024 A Dok SHELL INDONESIA

SEM Asia-Pacific and the Middle East 2024 juga menawarkan kesempatan bagi tim pelajar untuk berkompetisi pada kategori kendaraan Urban Concept dan Prototype.

Sumber energi yang digunakan dibagi menjadi tiga subkategori; yaitu mesin pembakaran internal atau internal combustion engine (bensin, solar atau etanol), baterai elektrik, dan sel bahan bakar hidrogen (hydrogen fuel cell).

Baca juga: Tahukah Anda? Kode R pada Busi bukan Berarti untuk Racing

SEM program merupakan kompetisi inovasi global yang menantang generasi muda untuk merancang, membuat, dan menguji kendaraan hemat energi, yang menyatukan keahlian dan ide cemerlang dari mahasiswa seluruh dunia untuk menghadirkan solusi energi yang inovatif dan lebih bersih.

Selain itu, SEM juga telah sukses menjadi wadah konektivitas bagi pelajar, pelaku industri, hingga pecinta lingkungan untuk dapat berkumpul, bertukar ide, hingga mendorong inovasi menuju masa depan yang lebih berkelanjutan. (RO)


Baca Juga

Posisi lubang tangki lihat di indikator bensin. (AzoSensor)

Bingung Posisi Tutup Tangki? Lihat di Indikator Bensin

Efektifitas penggunaan standar samping dan tengah. (PhotoAC)

Tips Menggunakan Standar Samping dan Tengah yang Aman dan Tepat

Sekring mobil. (Daihatsu)

Cara Membaca dan Arti Kode Sekring Mobil

Area test drive BYD dan Denza di PEVS 2025. (BYD)

BYD dan Denza Hadirkan Inovasi Elektrifikasi di PEVS 2025

Jetour X70 Plus. (Jetour)

Jetour Sapa Konsumen Berjiwa Muda di Kota Bandung

Pembukaan PEVS 2025. (Dyandra)

Periklindo Electric Vehicle Show 2025 Resmi Dibuka!

Jangan sembarangan memperlakukan mobil dengan cat putih. (Picjumbo)

7 Tips Merawat Mobil Warna Putih Agar Tetap Kinclong

Jetour G700. (Jetour)

Jetour Siap Kembangkan Mobil Sistem Super Hybrid dan Amfibi