Daftar Barang yang Wajib Ada di Mobil

Membawa barang yang tepat dapat membuat Anda siap jalan ke manapun dengan nyaman dan percaya diri.

Share:
article
PERKAKAS. Dok FREEPIK
Otomotif
PERKAKAS. Dok FREEPIK

Perlengkapan khusus

Untuk kendaraan yang belum memiliki fitug GPS pada head unit, Anda bisa melengkapinya dengan dudukan ponsel (phone holder). Pasang di tempat strategis di depan pengemudi tanpa harus menghalangi pandangan.

Anda juga bisa melengkapi mobil dengan charger USB bila kendaraan Anda belum memiliki fitur ini. (tim otomotif sportcorner.id/ilustrasi:FREEPIK)


Baca Juga

BYD RACCO di Japan Mobility Show 2025. (BYD)

K-EV Pertama di Dunia BYD RACCO Debut di Japan Mobility Show 2025

GIIAS Makassar 2025 siap digelar di venue baru. (Seven Event)

Ada Apa di Pameran Otomotif GIIAS Makassar 2025?

GAIKINDO Jakarta Auto Week 2025. (Bagus)

Butuh Mobil Baru? Manfaatkan Ragam Program di GJAW 2025