Jadwal Lengkap Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Putaran Ke-3

Timnas Indonesia akan memulai laga kualifikasi Piala Dunia 2026 putaran ketiga zona Asia pada September 2024 melawan Arab Saudi.

Share:
article
Bola

Baca juga: Statistik Penyisihan Grup Piala Eropa 2024, Spanyol Tak Terkalahkan

Kemudian penghuni peringkat tiga dan empat di setiap grup lolos keputaran empat.

Di putaran keempat, enam tim akan dibagi menjadi dua grup yang akan memainkan format setengah kompetisi. Untuk putaran keempat ini akan dimainkan di tempat netral.

Dua tim juara grup akan meraih tiket ke putaran final Piala Dunia 2026. Sedangkan runner up akan saling berhadapan.

Pemenang akan melaju ke playoff intercontinental, untuk merebut satu tiket ke putaran Piala Dunia 2026.

Berikut jadwal lengkap Kualifikasi Piala Dunia 2026 putaran ketiga zona Asia:

Baca juga: Pernyataan Keluarga Nathan Tjoe-A-On Soal Rumor ke FC Emmen

- (5/9/2024): Arab Saudi vs Indonesia
- (10/9/2024): Indonesia vs Australia
- (10/10/2024): Bahrain vs Indonesia
- (15/10/2024): China  vs Indonesia
- (14/11/2024): Indonesia vs Jepang


- (19/10/2024): Indonesia vs Arab Saudi
- (20/3/2024): Australia vs Indonesia
- (25/3/2025): Indonesia vs Bahrain


Baca Juga

Belum Puas, Persis Solo Rekrut Pemain Baru Lagi

Liga Champions

Hasil Undian Playoff Liga Champions

Kapten Persita Waspadai Semua Pemain Persija

Modal Positif Persija Jelang Lawan Persita

Lagi, Persis Solo Rekrut Amunisi Baru

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Persib Pantang Pandang Sebelah Mata Persis Solo

Lawan Persis Solo, Persib Tak Bawa Layvin Kurzawa

John Herdman Pantau Sesi Latihan Persija Jakarta

Persita vs Persija, Shayne Pattynama Debut?

Perkuat Lini Depan, Arema FC Datangkan Pemain dari Brasil