Hasil Bulutangkis Olimpiade Paris 2024: Fajar/Rian Menang Mudah

Berikut hasil cabang olahraga atau cabor bulutangkis di Olimpiade Paris 2024, di mana Fajar/Rian menang mudah atas wakil Jerman.

Share:
article
Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto Siap Tempur di Olimpiade Paris 2024
Olahraga
Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto Siap Tempur di Olimpiade Paris 2024

Namun Fajar/Rian tak gentar, karena mampu kembali memimpin 11-9 di interval kedua.

Baca juga: Kalah di Laga Perdana Olimpiade, Langkah Apriyani/Fadia Sangat Berat

Gim kedua nampak cukup berat bagi Fajar/Rian yang harus berjuang lebih keras lagi demi meraih kemenangan.

Usaha wakil Indonesia pun tak menghianati hasil karena Fajar/Rian akhirnya menang dengan skor 21-17 dari Mak/Marvin.

Alhasil, Fajar/Rian dinyatakan menanglewat straight games atau dua gim langsung dengan skor 21-13 dan 21-17 atas Mark Lamsfuss/Marvin Seidel di laga perdana grup C ganda putra.

Setelah ini masih ada wakil Indonesia yang akan tampil yakni ganda campuran, Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari melawan Kim Won Ho/Jeong Na Eun (Korsel) pada pukul 20.40 WIB.

Lalu ada Jonatan Christie berhadapan dengan Julien Carraggi (Belgia) pukul 21.30 WIB.


Baca Juga

Tim voli putri Indonesia usai mengalahkan Taiwan di semifinal AVC Challenge Cup, Sabtu (24/6/2023)

Daftar Pemain Tim Voli Putri SEA Games 2025

Tim voli putra Indonesia saat berhadapan dengan Vietnam di SEA V League 2024 leg pertama (PNVF Kimberly Pauig)

Daftar 19 Pemain Tim Voli Putra di SEA Games 2025

2.656 Atlet Ikut PON Bela Diri 2025 di Kudus