Jadwal dan Link Live Streaming Sepakbola PON 2024: Penentuan Grup D

Berikut jadwal pertandingan dan link live streaming sepakbola putra PON Aceh-Sumut 2024 pada Senin (9/9/2024).

Share:
article
Masih tersisa empat tim yang belum lolos babak delapan besar sepakbola PON 2024/foto: Website PON 2024.
Bola
Masih tersisa empat tim yang belum lolos babak delapan besar sepakbola PON 2024/foto: Website PON 2024.

www.sportcorner.id - Berikut jadwal pertandingan dan link live streaming sepakbola putra PON Aceh-Sumut 2024 pada Senin (9/9/2024).

Terdapat dua pertandingan sepakbola putra PON 2024 yang akan digelar pada hari ini yang berasal dari Grup D.

Pertandingan hari ini sekaligus jadi laga pamungkas di Grup D dan penentuan tim yang lolos ke delapan besar PON 2024.

Partai pertama mempertemukan Gorontalo vs Nusa Tenggara Timur yang dijadwalkan kick off pada pukul 16.15 WIB.

Pertandingan ini jadi laga krusial bagi tim sepakbola putra NTT untuk lolos babak delapan besar.

[Baca juga: Klasemen Sepakbola PON 2024 Putra dan Tim yang Lolos Babak 8 Besar]

Secara hitung-hitungan, NTT hanya butuh hasil imbang untuk bisa lolos ke babak delapan besar.

Sebab, dua pesaingnya akan saling berhadapan, yakni Kalimantan Selatan dan Sumatera Barat.

Kedua tim tersebut akan melakoni laga hidup mati untuk memperebutkan tiket ke delapan besar.

Kalsel sementara diunggulkan karena memiliki koleksi empat poin, sedangkan Sumbar mengemas tiga poin.


Baca Juga

Thom Haye Lawan Malut United/Foto: Persib.co.id

Tiket Persib vs Persija Ludes Terjual

Persija Pinjamkan 3 Pemain Muda

FFI Tegaskan Futsal Tak Terpisahkan dari PSSI

Hasil Imbang Lawan Persik Bikin Persib Kecewa

Pelatih Manchester United, Ruben Amorim. (Foto: Instagram/manchesterunited)

Manchester United Pecat Ruben Amorim

Kemenangan Bersejarah Real Madrid Lawan Real Betis

Persik vs Persib, Misi Rebut Puncak Klasemen

Persik vs Persib, Tuan Rumah Berpotensi Menyulitkan

Komentar Pelatih Persija usai Sikat Persijap