Laga Sengit, Man City vs Inter Berakhir Tanpa Pemenang

Saling memiliki peluang namun Manchester City dan Inter Milan gagal mencetakk gol.

Share:
article
Manchester CIty vs Inter Milan/ X Manchester City
Bola
Manchester CIty vs Inter Milan/ X Manchester City

Baca juga: Begini Penjelasan Format Baru Liga Champions yang Buat Netizen Bingung

Yann Sommer berhasil menyelamatkan gawangnya dari tendangan keras Josko Gvardiol.

Lautaro Martinez mencoba melakukan tembakan dari luar kotak penalti di menit ke-84. Namun bola sepakan Martinez masih bisa diamankan Ederson.

Ilkay Guendogan memiliki peluang di nenit ke-88. Sundulan dari Guendogan masih bisa ditangkap oleh Yann Sommer.

Susunan pemain:

Manchester City: Ederson Moraes; M.Akanji, Ruben Dias, J.Gvardiol; R.Lewis, Rodri; Savio, Bernardo Silva, Kevin de Bruyne, Jack Grealish; Erling Haaaland

Inter Milan: Yann Sommer; A.Bastoni, F,Acerbi, Y.Bisseck; C>Augusto, Piotr Zielinski, Hakan Calhanoglu, N.Barella, M.Darmian; M.Taremi, Marcus Thuram.
 


Baca Juga

Kapten Persib Bandung, Marc Klok/Website Persib

Klok Sebut Duel Persib vs Persija Laga Spesial

Bojan Hodak.jpg

Pesan Bojan Hodak Jelang Duel Persib vs Persija

Pelatih Persija, Mauricio Souza/Foto: Persija.id

Motivasi Tinggi Persija Lawan Rival Abadi Persib

Thom Haye Lawan Malut United/Foto: Persib.co.id

Tiket Persib vs Persija Ludes Terjual

Persija Pinjamkan 3 Pemain Muda

FFI Tegaskan Futsal Tak Terpisahkan dari PSSI

Hasil Imbang Lawan Persik Bikin Persib Kecewa