Cerita Hokky Caraka Akui Terharu usai Cetak 2 Gol

PSS Sleman berhasil meraih kemenangan pertama di Liga 1 2024/2025 dengan mengalahkan Arema FC.

Share:
article
Pemain PSS Sleman, Hokky Caraka/ X PSS
Bola
Pemain PSS Sleman, Hokky Caraka/ X PSS

Kemenangan ini menjadi yang pertama bagi PSS. Sebab dalam lima laga sebelumnya Super Elang Jawa hanya meraih hasil imbang dan kalah. n

Bahkan, PSS harus memulai Liga 1 2024/2025 dengan nilai -3. Hal ini karena PSS mendapatkan sanksi dari Komite Displin PSSI.

Baca juga: Apes! 3 Tim Liga 1 yang Belum Pernah Menang hingga Pekan ke-4

"Bahagia karena ini adalah kemenangan pertama. Saya sangat bahagia, selamat buat pemain," ujar Wagner Lopez.

"Jadi ini kerja keras kami sama pemain. Benar-benar dapat 3 poin pertama," ujar dia.

PSS saat ini masih berada di peringkat ke-17 dengan 2 poin dari enam pertandingan di Liga 1 2024/2025.


Baca Juga

Belum Puas, Persis Solo Rekrut Pemain Baru Lagi

Liga Champions

Hasil Undian Playoff Liga Champions

Kapten Persita Waspadai Semua Pemain Persija

Modal Positif Persija Jelang Lawan Persita

Lagi, Persis Solo Rekrut Amunisi Baru

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Persib Pantang Pandang Sebelah Mata Persis Solo

Lawan Persis Solo, Persib Tak Bawa Layvin Kurzawa

John Herdman Pantau Sesi Latihan Persija Jakarta

Persita vs Persija, Shayne Pattynama Debut?

Perkuat Lini Depan, Arema FC Datangkan Pemain dari Brasil

Arema FC Pinjam Penjaga Gawang dari Persis Solo

Alan Cardoso bek asing Persija Jakarta/Media Persija.

Persija Resmi Berpisah dengan Alan Cardoso