Klasemen Grup F: Timnas Indonesia U-20 Berpotensi Lolos Piala Asia!

Klasemen Kualifikasi Piala Asia U-20 2025 per Jumat (27/9/24), di mana Timnas Indonesia U-20 berpotensi besar lolos ke putaran final.

Share:
article
Kualifikasi Piala Asia U-20 2025 (AFC)
Bola
Kualifikasi Piala Asia U-20 2025 (AFC)

Di laga pamungkas grup F, Timnas Indonesia U-20 hanya butuh minimal hasil imbang untuk mengunci peringkat pertama dan lolos ke putaran final Piala Asia U-20 2025.

Sedangkan bagi Yaman, laga terakhir melawan Timnas Indonesia U-20 harus diakhiri dengan kemenangan agar terhindar dari perebutan tiket melalui Runner Up grup terbaik.

Berikut klasemen grup F Kualifikasi Piala Asia U-20 2025 per Jumat (27/9/24):

Klasemen Kualifikasi Piala Asia U-20 2025


Baca Juga

Persebaya Surabaya

3 Fakta Menarik Jelang Duel Persebaya vs Persija

Logo Piala Dunia 2026/Foto: Istimewa

28 Negara Lolos ke Piala Dunia 2026 Per 15 Oktober

Patrick Kluivert/Foto: SportCorner.id/Fachri Ghozali

Kapan PSSI Bahas Masa Depan Patrick Kluivert?

Patrick Kluivert/Foto: Timnas Indonesia

Tunggu Apa Lagi? Pecat Patrick Kluivert dkk