Momen Wajah Tegang Erick Thohir Sebelum Gol Kontroversial Bahrain

Ketua Umum PSSI, Erick Thohir terlihat sangat tegang ketika wasit belum juga meniup peluit tanda laga berakhir Bahrain vs Indonesia.

Share:
article
Keputusan Erick Thohir untuk mendampingi timnas Indonesia U-23 berlaga di Paris, Prancis, dalam ajang playoff Olimpiade 2024 mengundang polemik.
Bola
Keputusan Erick Thohir untuk mendampingi timnas Indonesia U-23 berlaga di Paris, Prancis, dalam ajang playoff Olimpiade 2024 mengundang polemik.

Dalam postingan yang diunggah eks pemain Timnas Indonesia, Samsir Alam, terekam wajah tegang Erick Thohir saat menunggu wasit meniup peluit panjang,

Wajahnya semakin tegang karena wasit belum juga meniup peluit padahal sudah lewat dari waktu tambahan enam menit.

"Ini kejadian sudah menit 98 WASIT!!!extra time cuma 6 menit.!!Semua sudah berdoa tapi tetap kalah sama keputusan aneh pak WASIT," tulis Samsir di caption.

[Baca Juga: Pemain Timnas Indonesia Dihalau Petugas saat Hampiri Fans di Tribun]

Setelah ini, Timnas Indonesia akan menghadapi China di Qingdao Football Youth Stadium pada 15 Oktober 2024.

Tim asuhan Shin Tae-yong harus meraih poin penuh lawan Tim Negeri Tirai Bambu demi menjaga asa lolos di posisi tiga atau empat.

Hasil imbang lawan Bahrain membuat peringkat Indonesia melorot ke posisi lima dengan mengemas tiga poin.
 


Baca Juga

Pelatih Persija Jakarta, Mauricio Souza/Foto: Persija.id

Persija Masih Perkasa, Cetak 5 Kemenangan Beruntun

Persija Jakarta/Foto: Persija.id

Link Live Streaming Persija vs Persik, Pukul 19.00 WIB

Hadapi Persik, Sejumlah Pemain Asing Persija Absen

Pelatih Persija Jakarta, Mauricio Souza

Persija Jakarta Bidik 5 Kemenangan Beruntun

Ambisi Besar Persija Jakarta Lawan Persik Kediri

Persib Bandung menjamu Lion City FC di laga pertama AFC Champions League Two 2025/2026/foto: Ofisial Persib

Persib Minta Fans Dewa United Tak Datang ke Stadion