Daftar Pemain dan Nomor Punggung Tim AI Peppers di V-League 2024/2025

Berikut ini adalah daftar pemain dan nomor punggung tim Gwangju Pepper Savings Bank AI PEPPERS di Liga Voli Korea atau V-League 2024/2025.

Share:
AI Peppers di V-League 2024 / Instagram AI Peppers
Olahraga
AI Peppers di V-League 2024 / Instagram AI Peppers

Kini, AI Peppers akan mengarungi Liga Bola Voli Korea atau Korea V-League 2024/2025 dengan persiapan yang lebih matang.

Jelang V-League 2024, tim yang ditukangi Chang So-yeon itu akan menggunakan susunan pemain yang sama saat berkompetisi di KOVO Cup 2024.

Diantara para pemain kelahiran Korea Selatan, AI Pepper juga diperkuat dua sosok pemain asing asal China dan Kroasia.

Baca Juga: [Profil Barbara Dapic, Pemain yang Gantikan Yaasmeen Bedart-Ghani]

Mereka adalah Yu Zhang dari China dan pevoli asal Kroasia, Barbara Dapic. Selain mereka berdua, terdapat satu sosok pemain yang menjadi sorotan.

Sosok tersebut bernama Park Jeong-ah, yakni pemain kerap tampil apik selama memperkuat AI Peppers. Melalui performanya tersebut, ia kerap mendapatkan penghargaan pribadi.

Dalam ajang Korea V-League 2014/2015, 2018/2019, dan 2021/2022, Park Jeong-ah dinobatkan sebagai Best Outside Hitter.

Bahkan pada gelaran KOVO Cup musim 2016/2017, ia juga sukses meraih gelar sebagai Most Valuable Player (MVP).

Berikut roster AI Peppers di Korea V-League 2024:

Opposite

  • 18 Barbara Dapic

Baca Juga: [Ini Klub Baru Yaasmeen AI Peppers di Liga Voli Turki]


Baca Juga

Abraham Damar Grahita di laga Prawira Bandung vs Satria Muda (Foto: IBL Indonesia/iblindonesia.com)

Link Live Streaming IBL All Stars 2025

Gresik Petrokimia vs Popsivo Polwan di final four Porliga 2025/IG Moji

Jadwal Final Four Proliga 2025, Sabtu 3 Mei 2025

Jakarta Popsivo Polwan menang 3-1 atas Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia di final four Proliga 2025 putri/foto: Vidio

Jadwal Hari Kedua Final Four Proliga 2025 Seri Solo

Jakarta Pertamina Enduro menang 3-1 atas Jakarta Elektrik PLN di final four Proliga 2025/foto: IG Moji Sport

Jadwal Final Four Proliga 2025 Putaran Ketiga di Solo