Ide Coach Justin Indonesia Keluar dari AFC, Bung Towel: Omongan Sampah

Pengamat sepak bola, Tommy Welly menganggap ide Justinus Lhaksana Indonesia keluar dari AFC adalah omongan sampah.

Share:
article
Bung Towel Respon Usai Dilempar Botol
Bola
Bung Towel Respon Usai Dilempar Botol

"Menurut saya itu adalah hal-hal yang jadi polusi di jagat sepak bola. Sampah sih menurut saya omongan-omongan kayak gitu," kata Bung Towel, di akun Instagram Sportify Indonesia, Jumat (25/10/2024).

"Begitu ada apa-apa di AFF, keluar (dari) AFF. Ada hal-hal yang kurang berkenan, keluar dari AFC. Lalu digaungkan gitu, sampah itu," ujarnya.

[Baca Juga: Jangan Hujat Pemain Lokal, Dua Gol China Kesalahan Pemain Naturalisasi]

Menurut Bung Towel, apa yang dilakukan coach Justin sebagai tindakan meracuni netizen Indonesia.

"Jadi publik itu bukan dicerdaskan, publik bola, malah diracuni dengan omongan-omongan yang argumentasi sepak bolanya nggak kuat," ujarnya.

Jadi ya dipahami dulu geopolitik, politik organisasinya yang di kawasan, di regional Asia maupun internasional FIFA. Jangan asal nyablak aja, asal populer buat netizen," ungkapnya.

"Itu kan kayak gendangnya topeng monyet, biar netizennya kayak topeng monyet yang jumpalitan akrobatik. Dia sebagai dalangnya. Buat saya itu sampah," pungkasnya.


Baca Juga

Shayne Pattynama Resmi Berseragam Persija

Lawan Madura United, 2 Pemain Baru Persija Belum Tentu Main

Alasan Paulo Ricardo Mau Bergabung Persija Jakarta

Trofi Piala Dunia 2026 Tiba di Jakarta

Lepas Yabes Roni, Bali United Rekrut Diego Campos

Profil Paulo Ricardo, Bek Baru Persija

Kesan Fajar Fathurrahman Latihan Bareng Persija

Lawan Madura United, 5 Pemain Persija Absen

I.League, PSSI & KemenHAM Gelar Pertemuan Terkait Rasisme

Bali United Pinjamkan Yabes Roni ke Persis Solo

Persis Solo Rekrut Pemain Asal Serbia Lagi

Arema FC Resmi Gaet Gustavo Franca

Persis Solo Rekrut Duo Pemain Asing Serbia