Hasil Liga 1 2024: Persebaya Permalukan PSIS di Kandang Mahesa Jenar

Persebaya menang dengan skor 1-0 atas PSIS. Bajul Ijo pun berada di puncak klasemen Liga 1.

Share:
Persebaya Surabaya Liga 1 2024/2025/ X Persebaya
Bola
Persebaya Surabaya Liga 1 2024/2025/ X Persebaya

Persebaya berhasil unggul 1-0 saat pertandingan memasuki menit ke-44. Sontekan dari Flavio Silva yang memanfaatkan umpan dari Rivera gagal diselamatkan Syahrul Trisna.

Setelah tertinggal satu gol, PSIS mencoba untuk bangkit.

Baca juga: Cuma Dapat 1 Poin, Bojan Hodak Akui Persib Remehkan Semen Padang

Pada menit ke-51, tim berjuluk Laskar Mahesa Jenar ini memiliki peluang memulai Gali Freitas.

Kiper Persebaya, Andhika Ramadhani membuat penyelamatan di menit ke-55. Ia mampu menangkap sundulan dari Septian David Maulana.

Lagi-lagi di menit ke-66, PSIS membuang peluang untuk menyamakan kedudukan.

Tendangan dari Boubakary Diarra yang lepas dari kawalan pemain Persebaya malah melambung.

Susunan pemain:

- PSIS Semarang: Syahrul Trisna Fadillah; Joao Vitor, Lucas Baretto, Moch Sandy, Zalnando; Alfeandra Dewangga, Boubakary Diarra, Tri Setiawan; Paulo Freitas, Septian David Maulana, Taufee Skandari

- Persebaya Surabaya: Andhika Ramadhani; Arief Catur, Kadek Raditya, Mikael Alfredo Tata, Slavko Damjanovic; Francisco Rivera, Gilson da Costa, Mohammed Rashid; Bruno Moreira, Flavio Da Silva, Rizky Dwi Pangestu. 


Baca Juga

Pemain Ajax Amsterdam/X Ajax.

Sadis! Ajax Amsterdam Pecat 7 Pemain via WhatsApp

Renato Paiva/Foto: Instagram Renato Paiva

Piala Dunia Antarklub 2025 Makan Korban

Timnas Amerika Serikat vs Kosta Rika/X USMNT.

4 Tim Memastikan Tiket Semifinal Piala Emas CONCACAF 2025