Mengenal Berbagai Jenis Pelapis Jok Berdasarkan Kasta Mobil
Pelapis jok mobil mempengaruhi kenyamanan dan kesan mewah. Dari bahan kain pada mobil entry-level hingga kulit premium di mobil sport, simak jenis-jenisnya.
4. Pelapis Jok Mobil Sport dan Supercar
Untuk mobil sport dan supercar, pelapis jok bukan hanya tentang kenyamanan, tetapi juga performa, estetika, dan keunikan. Biasanya sangat berfokus pada bobot ringan, daya cengkram, dan desain yang futuristik. (Foto Ilustrasi: BAYAREAAUTORESTYLING)