Kia Luncurkan Aksesori Mobil Pertama dari Daur Ulang Plastik Lautan

Kia akan meningkatkan penggunaan plastik daur ulang pada kendaraan hingga lebih dari 20% pada tahun 2030

Share:
Karpet bagasi plastik daur ulang - KIA.
Otomotif
Karpet bagasi plastik daur ulang - KIA.

www.SportCorner.id - Kia Corporation (Kia) telah mengembangkan aksesori mobil pertama di dunia yang terbuat dari plastik yang diekstrak dari Great Pacific Garbage Patch (GPGP) oleh The Ocean Cleanup.

Dukungan Kia terhadap organisasi nirlaba GPGP yang didedikasikan untuk mengembangkan teknologi guna membersihkan lautan plastik di dunia ini telah menjadi bagian penting sebagai brand penyedia solusi mobilitas yang berkelanjutan sejak 2022.

Salah satu hasil paling signifikan dari kemitraan ini, Kia akan memperkenalkan trunk liner/cover alias karpet bagasi edisi terbatas yang dibuat menggunakan plastik laut dari The Ocean Cleanup khusus untuk Kia EV3.

Baca juga: Debut Kia EV3 Jadi Primadona di Booth PT Kreta Indo Artha

Aksesori eksklusif ini akan tersedia di beberapa negara tertentu dan dapat dipesan sesuai dengan peluncuran produk Kia EV3 di masing-masing negara.

Menurut Executive Vice President and Head of the Global Brand & CX Division Kia Charles Ryu, kolaborasi ini bukan sekadar menjaga lingkungan dan inovasi, tetapi juga untuk menciptakan lautan yang lebih bersih dan sehat bagi generasi mendatang.


Baca Juga

Area test drive BYD dan Denza di PEVS 2025. (BYD)

BYD dan Denza Hadirkan Inovasi Elektrifikasi di PEVS 2025

Jetour X70 Plus. (Jetour)

Jetour Sapa Konsumen Berjiwa Muda di Kota Bandung

Pembukaan PEVS 2025. (Dyandra)

Periklindo Electric Vehicle Show 2025 Resmi Dibuka!

Jangan sembarangan memperlakukan mobil dengan cat putih. (Picjumbo)

7 Tips Merawat Mobil Warna Putih Agar Tetap Kinclong

Jetour G700. (Jetour)

Jetour Siap Kembangkan Mobil Sistem Super Hybrid dan Amfibi

Salah satu mobil terbang di pameran Shanghai Auto Show 2025. (Antara)

Shanghai Auto Show 2025 Tampilkan Ragam Mobil Terbang Canggih

Pertumbuhan baterai kendaraan listrik dan solusi penyimpanan energi ramah lingkungan. (Rubi)

Battery Show Indonesia Hadirkan Ekosistem Energi Berkelanjutan

Jetour memperluas jangkauan pasarnya hingga 67 negara. (Bagus)

Begini Strategi Bisnis Jetour Mendekatkan Diri dengan Konsumen

Pameran kendaraan listrik tahunan PEVS 2025. (Dyandra)

PEVS 2025 Diharap Dorong Pertumbuhan Mobil Listrik Nasional