Hasil Barcelona vs Leganes: Banyak Buang Peluang, Blaugrana Dipermalukan

Hasil Barcelona vs Leganes di LaLiga 2024/2025 pekan ke-17, Senin (16/12/24), yang berakhir dengan kemenangan tim tamu.

Share:
article
Barcelona vs Leganes (Foto: x.com/FCBarcelona)
Bola
Barcelona vs Leganes (Foto: x.com/FCBarcelona)

Sportcorner.id – Hasil Barcelona vs Leganes di LaLiga 2024/2025 pekan ke-17, Senin (16/12/24), yang berakhir dengan kemenangan tim tamu.

Di pekan ke-17 LaLiga 2024/2025 ini, Barcelona harus menahan malu usai ditumbangkan oleh tamunya, Leganes, dengan skor 0-1.

Adapun gol tunggal yang jadi gol kemenangan Leganes atas dicetak oleh Sergio Gonzalez. Barcelona sendiri sejatinya punya kesempatan membalas namun peluang yang didapat tak bisa dituntaskan.

Karena hasil ini, Blaugrana gagal memperlebar jarak poin dan berpotensi digusur Real Madrid yang punya tabungan satu laga dan hanya berjarak satu poin saja.

Jalannya Pertandingan

Di babak pertama, Barcelona langsung dikejutkan dengan ancaman Leganes yang kemudian bebruah gol di menit ke-4 lewat tandukan Sergio Gonzalez. Skor menjadi 0-1.


Baca Juga

Kapten Persib Bandung, Marc Klok/Website Persib

Klok Sebut Duel Persib vs Persija Laga Spesial

Bojan Hodak.jpg

Pesan Bojan Hodak Jelang Duel Persib vs Persija

Pelatih Persija, Mauricio Souza/Foto: Persija.id

Motivasi Tinggi Persija Lawan Rival Abadi Persib

Thom Haye Lawan Malut United/Foto: Persib.co.id

Tiket Persib vs Persija Ludes Terjual

Persija Pinjamkan 3 Pemain Muda

FFI Tegaskan Futsal Tak Terpisahkan dari PSSI

Hasil Imbang Lawan Persik Bikin Persib Kecewa