Bursa Transfer Liga 1 Resmi Dibuka, PSIS dan PSS Tak Bisa Daftarkan Pemain

Bursa transfer Liga 1 2024/2025 paruh kedua resmi dibuka. Namun dua tim pesertanya, PSIS Semarang dan PSS Sleman, berpotensi tak bisa daftarkan pemain baru.

Share:
article
PSIS vs PSS (Foto: instagram/@psisfcofficial)
Bola
PSIS vs PSS (Foto: instagram/@psisfcofficial)

Sportcorner.id – Bursa transfer Liga 1 2024/2025 paruh kedua resmi dibuka. Namun dua tim pesertanya, PSIS Semarang dan PSS Sleman, berpotensi tak bisa daftarkan pemain baru.

Baik PSIS Semarang dan PSS Sleman berpotensi tak bisa mendaftarkan pemain baru karena masih berada dalam daftar Registration Bans FIFA.

Dikutip dari laman FIFA per Kamis (19/12/24), PSIS Semarang dan PSS Sleman menjadi dua klub yang Liga 1 yang berada pada daftar tersebut.

Laskar Mahesa Jenar masuk ke dalam daftar tersebut terhitung sejak hari ini, Kamis (19/12/24), sedangkan Super Elang Jawa berada dalam daftar tersebut sejak November kemarin.

Karena berada dalam daftar ini, kedua tim tersebut tak bisa mendaftarkan pemain baru hingga hukuman dari FIFA dicabut.PSIS dan PSS (Foto: Website FIFA)


Baca Juga

Persib Waspadai Wajah-wajah Baru di Skuat Persis

Belum Puas, Persis Solo Rekrut Pemain Baru Lagi

Liga Champions

Hasil Undian Playoff Liga Champions

Kapten Persita Waspadai Semua Pemain Persija

Modal Positif Persija Jelang Lawan Persita

Lagi, Persis Solo Rekrut Amunisi Baru

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Persib Pantang Pandang Sebelah Mata Persis Solo

Lawan Persis Solo, Persib Tak Bawa Layvin Kurzawa

John Herdman Pantau Sesi Latihan Persija Jakarta

Persita vs Persija, Shayne Pattynama Debut?

Perkuat Lini Depan, Arema FC Datangkan Pemain dari Brasil