Suporter Malaysia Rusuh Lagi usai Timnya Gagal Lolos ke Semifinal Piala AFF 2024

Suporter Malaysia rusuh lagi usai timnya gagal lolos ke babak semifinal Piala AFF 2024. Harimau Malaya finis di peringkat tiga Grup A.

Share:
article
Suporter Malaysia rusuh di stasiun LRT usai timnya gagal ke semifinal Piala AFF 2024/foto: X/@elybaeraq
Bola
Suporter Malaysia rusuh di stasiun LRT usai timnya gagal ke semifinal Piala AFF 2024/foto: X/@elybaeraq

Saat ini, Vietnam memimpin dengan koleksi tujuh poin disusul Timnas Indonesia dan Myanmar yang sama-sama mengemas empat poin.

Suporter Malaysia Rusuh

Setelah pertandingan Malaysia vs Singapura, sekelompok suporter Harimau Malaya dikabarkan terlibat kericuhan di stasiun LRT Bandar Tasik Selatan.

[Baca juga: Klasemen Akhir Grup A Piala AFF 2024, Timnas Malaysia Tersingkir]

Beredar video yang memperlihatkan sekelompok suporter sedang bentrokan di stasiun LRT.

Insiden itu tidak hanya mengganggu aktivitas penumpang LRT, tapi juga merusak fasilitas yang ada di stasiun.

Dalam video yang beredar, terlihat beberapa suporter menendang dan melempari penumpang yang ada di dalam kereta.

Terlihat seorang petugas kewalahan menghadapi suporter Malaysia yang berbuat anarkis.

Insiden itu mendapatkan protes keras dari warga Malaysia yang menilai suporter itu telah berbuat yang sangat merugikan.

[Baca juga: Hasil Malaysia vs Singapura, Harimau Malaya Terdepak dari Piala AFF 2024]


Baca Juga

Liga Champions

Hasil Undian Playoff Liga Champions

Kapten Persita Waspadai Semua Pemain Persija

Modal Positif Persija Jelang Lawan Persita

Lagi, Persis Solo Rekrut Amunisi Baru

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Persib Pantang Pandang Sebelah Mata Persis Solo

Lawan Persis Solo, Persib Tak Bawa Layvin Kurzawa

John Herdman Pantau Sesi Latihan Persija Jakarta

Persita vs Persija, Shayne Pattynama Debut?

Perkuat Lini Depan, Arema FC Datangkan Pemain dari Brasil

Arema FC Pinjam Penjaga Gawang dari Persis Solo

Alan Cardoso bek asing Persija Jakarta/Media Persija.

Persija Resmi Berpisah dengan Alan Cardoso

Persis Solo Rekrut Pemain Anyar Lagi

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Harapan Bojan Hodak untuk 2 Pemain Anyar Persib