Hasil dan Klasemen Grup A Liga Nusantara: PSGC Masih Unbeaten

Hasil dan klasemen grup A Liga Nusantara 2024/2025, Minggu (5/1/25), di mana PSGC Ciamis masih Unbeaten atau belum terkalahkan.

Share:
article
Logo Liga Nusantara 2024/2025/foto: Youtube LIB.
Bola
Logo Liga Nusantara 2024/2025/foto: Youtube LIB.

Di pekan ke-8 grup A Liga Nusantara, Tornado FC mampu meraih kemenangan 2-1 saat menjamu Persipasi Kota Bekasi.

Berkat kemenangan itu, Tornado FC mampu mencatatkan enam kemenangan dan dua kekalahan dari delapan pertandingan.

Menyusul PSGC dan Tornado FC, ada Sumut United yang menguntit di posisi ketiga usai menang atas PSDS Deli Serdang dengan skor 2-0.

Karena hasil tersebut, PSDS Deli Serdang makin terjerembab di dasar klasemen grup A usai menelan delapan kekalahan beruntun di grup A.

Di laga lainnya, Persikab Kabupaten Bandung juga mampu meraih kemenangan di pekan ke-8 saat menjamu 757 Kepri Jaya FC dengan skor tipis 1-0.

[Baca Juga: Daftar 6 Tim yang Lolos Babak 8 Besar Liga 2, Tersisa 2 Tiket Lagi]

Berikut hasil lengkap dan klasemen grup A Liga Nusantara 2024/2025, Minggu (5/1/25).

Hasil Grup A:

  • Tornado FC 2-1 Persipasi Kota Bekasi
  • Persikab 1-0 757 Kepri Jaya FC
  • PSDS Deli Serdang 0-2 Sumut United FC
  • Perserang Serang 0-1 PSGC Ciamis

Klasemen Grup A:


Baca Juga

Belum Puas, Persis Solo Rekrut Pemain Baru Lagi

Liga Champions

Hasil Undian Playoff Liga Champions

Kapten Persita Waspadai Semua Pemain Persija

Modal Positif Persija Jelang Lawan Persita

Lagi, Persis Solo Rekrut Amunisi Baru

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Persib Pantang Pandang Sebelah Mata Persis Solo

Lawan Persis Solo, Persib Tak Bawa Layvin Kurzawa

John Herdman Pantau Sesi Latihan Persija Jakarta

Persita vs Persija, Shayne Pattynama Debut?

Perkuat Lini Depan, Arema FC Datangkan Pemain dari Brasil