Yangwang U9, Mobil Super Buatan BYD yang Bisa Melompati Rintangan Jalan

Yangwang U9 melaju dengan kecepatan 120 km per jam tanpa pengemudi itu berhasil melewati semua rintangan dengan mulus tanpa hambatan.

Share:
article
BYD Yangwang U9. (BYD)
Otomotif
BYD Yangwang U9. (BYD)

Menurut Autoevolution, hal itu berkat suspensi Disus X dan sistem hidroliknya yang mampu melontarkan mobil berbobot sekitar 2.500 kilogram ke udara, sehingga membuatnya terlihat seperti terbang rendah. 

Alhasil, Yangwang U9 sebagai merek mobil listrik premium milik BYD menjadi berita utama serta mendapat banyak perhatian.

BYD Yangwang3-Autoevolution.jpg

Fitur lain yang membuat mobil bisa melompat adalah berkat kehadiran Intelligent Damping Body Control, yang bekerja bersama Intelligent Hydraulic Body Control dan sistem suspensi Disus X.

Sayangnya media setempat belum dapat menkonfirmasi, apakah mobil ini benar-benar akan dipasarkan secara global dengan semua kemampuannya seperti dalam video atau hanya sekadar aksi publisitas. 
 


Baca Juga

Saat hujan, mode berkendara Wet Mode mampu menjaga pengendalian tetap dalam genggaman. (MMKSI)

Memaksimalkan Fitur Mitsubishi Xforce di Musim Hujan