Cara Nonton Liga Voli Kamboja 2025 via Streaming Gratis

Berikut tata cara untuk menonton pertandingan Liga Voli Kamboja atau Techo League 2025 via live streaming secara gratis.

Share:
Liga Voli Kamboja atau Techo League 2025/foto: CamVFC
Olahraga
Liga Voli Kamboja atau Techo League 2025/foto: CamVFC
  • Visakha VC
  • Bodyguard Headquarter
  • Ministry of Interior
  • Phnom Penh Municipal Police
  • Pursat Provincial Police
  • Royal Armed Forces Intervention Division 3

Visakha VC merupakan runner-up Liga Voli Kamboja di edisi pertama. Mereka kalah dari Bodyguard Headquarter.

Bodyguard Headquarter merupakan klub bola voli Kamboja yang diperkuat oleh atlet voli Indonesia dua musim beruntun.

[Baca juga: Bodyguard Headquarters vs Ministry Interior, Debut 4 Atlet Indonesia di Kamboja]

Pada musim pertama, Bodyguard Headquarter diperkuat oleh empat atlet Indonesia, yakni Dio Zulfikri, Doni Haryono, Luvi Nugraha, dan I Gede Wira.

Adapun pada musim kedua, Bodyguard Headquarter kembali diperkuat oleh empat atlet Indonesia, yakni Luvi Nugraha, Febriyanto Maulana, Okky Damar Saputra, dan Viko Zulfan.

Selain diperkuat oleh pemain Indonesia, Bodyguard Headquarter juga dilatih oleh pelatih Indonesia, yakni Indra Wahyudi.

Para penggemar di tanah air dapat menyaksikan pertandingan Liga Voli Kamboja via live streaming secara gratis melalui link berikut ini:

CamVFC 


Baca Juga

Timnas Voli Putra Indonesia/Foto: AVC

Hasil SEA V.League 2025 Indonesia vs Vietnam

Timnas Voli Putra Indonesia/Foto: AVC

Link Live Streaming SEA V-League Indonesia vs Vietnam

Timnas voli putra Indonesia saat berlaga di SEA V League 2024 (PBVSI)

Hasil SEA V.League 2025 Indonesia vs Kamboja

Kemenpora RI bekerja sama dengan Lembaga Pengelola Dana Pendidikan (LPDP) resmi meluncurkan Program Beasiswa Keolahragaan. (Foto: Kemenpora)

Kemenpora dan LPDP Luncurkan Beasiswa Keolahragaan

Timnas Voli Putra Indonesia akan tampil di SEA V.League 2025 di Filipina, 9-13 Juli 2025/foto: IG Moji Sport

Hasil SEA V.League 2025 Thailand vs Indonesia