Penampakan Motor Listrik Baru MAKA Motors

Kehadirannya dikaitkan dengan motor terbaru dari MAKA Motors yang belum terungkap nama dan jenisnya.

Share:
Motor listrik baru yang diduga brand MAKA Motor. (Antaranews)
Otomotif
Motor listrik baru yang diduga brand MAKA Motor. (Antaranews)

Menurutnya hal tersebut merupakan hasil riset yang panjang dari perusahaan untuk menghilangkan rasa khawatir bagi pengendara motor listrik di Indonesia.

"Range-nya juga jauh banget, bisa jadi yang terjauh untuk motor listrik yang ada di Indonesia. Tapi sabar ya, nanti kita pasti kabari untuk tanggal launchingnya. Sebentar lagi kok," ujar Raditya.

Disebutkan jika motor listrik terbaru dari MAKA Motors ini juga sudah tercatat di Direktorat Jendral Kekayaan Intelektual (DJKI). Pihaknya juga sempat memperlihatkan sedikit desain dari motor dengan plat birunya. Artinya, kendaraan ini memang benar kendaraan listrik.

Jika memang benar kendaraan tersebut buatan dari MAKA Motors, maka motor listrik tersebut masuk ke dalam ekosistem jenis kendaraan Maxi berbadan bongsor.

"Saya belum bisa konfirmasi apakah foto itu produk MAKA Motors atau bukan. Pokoknya surprise, deh. Tapi yang pasti, sebentar lagi MAKA Motors akan meluncurkan produk perdana. Tinggal hitungan hari," tutupnya. 
 


Baca Juga

Area test drive BYD dan Denza di PEVS 2025. (BYD)

BYD dan Denza Hadirkan Inovasi Elektrifikasi di PEVS 2025

Jetour X70 Plus. (Jetour)

Jetour Sapa Konsumen Berjiwa Muda di Kota Bandung

Pembukaan PEVS 2025. (Dyandra)

Periklindo Electric Vehicle Show 2025 Resmi Dibuka!

Jangan sembarangan memperlakukan mobil dengan cat putih. (Picjumbo)

7 Tips Merawat Mobil Warna Putih Agar Tetap Kinclong

Jetour G700. (Jetour)

Jetour Siap Kembangkan Mobil Sistem Super Hybrid dan Amfibi

Salah satu mobil terbang di pameran Shanghai Auto Show 2025. (Antara)

Shanghai Auto Show 2025 Tampilkan Ragam Mobil Terbang Canggih

Pertumbuhan baterai kendaraan listrik dan solusi penyimpanan energi ramah lingkungan. (Rubi)

Battery Show Indonesia Hadirkan Ekosistem Energi Berkelanjutan

Jetour memperluas jangkauan pasarnya hingga 67 negara. (Bagus)

Begini Strategi Bisnis Jetour Mendekatkan Diri dengan Konsumen

Pameran kendaraan listrik tahunan PEVS 2025. (Dyandra)

PEVS 2025 Diharap Dorong Pertumbuhan Mobil Listrik Nasional