Link Live Streaming India Open 2025 Kamis 16 Januari

Berikut ini adalah link live streaming hari ketiga India Open 2025.

Share:
article
Jonatan Christie di India Open 2025/Media PBSI.
Olahraga
Jonatan Christie di India Open 2025/Media PBSI.

www.sportcorner.id - Berikut ini adalah link live streaming hari ketiga India Open 2025.

Ada empat wakil Indonesia yang akan berlaga di babak 16 besar India Open 2025.

Empat wakil tersebu adalah, Jonatan Christie, Gregoria Mariska Tunjung, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto, dan Dejan Ferdinansyah/Siti Fadia Silva Ramadhanti.

Dejan/Fadia akan berhadapan dengan unggulan kedua, yakni Jiang Zhen Bang/Wei Ya Xin dari China. Pasangan anyar ini menjadi satu-satunya wakil Indonesia yang berjumpa unggulan.

Tiga wakil Indonesia lainnya yakni Gregoria Mariska Tunjung, Jonatan Christie, dan Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto justru bertemu non unggulan.

[Baca Juga: Jadwal 16 Besar India Open 2025: Lawan Berat untuk Dejan/Fadia]

Gregoria akan berhadapan dengan wakil Jepang, Natsuki Nidaira, yang berhasil melaju ke babak 16 besar usai Lo Sin Yan Happy Retired.

Lalu Jonatan Christie akan bertemu wakil dari Chinese Taipei, Su Li Yang.


Baca Juga

Target Bandung bjb Tandamata di Proliga 2026

Menpora Erick Thohir dan Wamenpora Taufik Hidayat/Foto: Kemenpora

Bonus SEA Games 2025 Ditinjau Kemenkeu

Atlet Tinju Peraih Emas SEA Games 2025 Diguyur Bonus

Palembang Bank Sumsel Babel Proliga 2025/IG Palembang Bank SumselBabel.

Format Berbeda di Proliga 2026

Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia raih peringkat ketiga di Proliga 2025 putri/foto: Ofisial PetroVoli

Daftar Klub yang Tampil di Proliga 2026

Raih 91 Emas, Indonesia Lampaui Catatan SEA Games 1993