Jadwal Siaran Langsung Proliga 2025 Seri Ketiga di Malang, Hari Kedua

Berikut jadwal siaran langsung Proliga 2025 seri ketiga hari kedua, Sabtu (18/1/2025)

Share:
Pertandingan lanjutan Proliga 2025 yang mempertemukan Gresik Petrokimia vs Jakarta Elektrik PLN dihelat di GOR Ken Arok, Malang, Jumat (17/1/2025). Foto: PBVSI
Olahraga
Pertandingan lanjutan Proliga 2025 yang mempertemukan Gresik Petrokimia vs Jakarta Elektrik PLN dihelat di GOR Ken Arok, Malang, Jumat (17/1/2025). Foto: PBVSI

Sportcorner.id - Berikut jadwal siaran langsung Proliga 2025 seri ketiga hari kedua, Sabtu (18/1/2025). 

Pertandingan akan dipusatkan di GOR Ken Arok.

Hari pertama seri ketiga di Malang pada Jumat (17/1/2025) kemarin diwarnai duel seru yang mempertemukan Jakarta Popsivo Polwan vs Jakarta Livin Mandiri.

Popsivo sempat unggul dua set terlebih dahulu. Namun, Livin' memaksa harus bermain lima set, saat mampu meraih dua set berikutnya.

Pada akhirnya, Popsivo Polwan keluar sebagai pemenang usai menang tipis 3-2 (25-17, 25-23, 25-27, 21-25, 17-15).

Kemenangan atas Jakarta Livin Mandiri membuat Popsivo terus menjaga rekor tak terkalahkannya di Proliga 2025.

BACA JUGA: Top Skor Petrokimia vs Pertamina Enduro, Cewek Remaja Ungguli Ratu Voli Vietnam

Sedangkan bagi Livin' Mandiri, kekalahan atas Popsivo itu merupakan kekalahan pertamanya pada musim ini.

Sebelumnya, Wilda Siti Nurfadillah dkk.  mempermalukan tuan rumah Gresik Petrokimia 3-2 pekan lalu, dan menang atas Bank BJB 3-0, serta atas Pertamina Enduro 3-2.


Baca Juga

Jakarta Lavani Livin Transmedia jadi tim pertama yang memastikan lolos ke final four Proliga 2025 usai seri keempat di Surabaya. Foto: PBVSI

Hasil Proliga 2025 Garuda Jaya vs Jakarta LavAni

Luka Doncic/ IG LA Laksers

Alasan LA Lakers Belum Bisa Memainkan Luka Doncic

Lanjutan pertandingan Proliga 2025 yang mempertemukan Lavani vs Surabaya Samator, di Jawa Pos Arena, 26 Januari 2025. Foto: PBVSI

Jadwal Proliga 2025, Jumat 7 Februari 2025

IBK Altos vs Red Sparks (Foto: KOVO)

Mei 2025, Red Sparks Datang ke Jakarta Lagi?

Seleknas yang digelar PBSI/Media PBSI.

Pekan Depan PP PBSI akan Gelar Seleknas Tahap Dua

Radostina Marinova, Wilda Fadhilah, dan Liu Yanhan saat pertandingan lanjutan Proliga 2025 seri kedua yang mempertemukan Jakarta Livin Mandiri vs Bandung BJB Tandamata dihelat di GOR Tri Dharma, Gresik, Sabtu (11/1/2025). Foto: PBVSI

Jadwal Proliga 2025 7-9 Februari di GOR Jalak Harupat

Pemain LA Lakers, Luka Doncic/IG Lakers

Curahan Hati Luka Doncic usai Ditukar ke LA Lakers