Faktor Nenek Jadi Alasan Ole Romeny Terima Pinangan Timnas Indonesia

Penyerang keturunan, Ole Romeny, menyebut sang nenek menjadi salah satu alasan mengapa dirinya menerima pinangan untuk membela Timnas Indonesia.

Share:
Erick Thohir dan Ole Romeny, pemain keturunan Indonesia/foto: IG Erick Thohir.
Bola
Erick Thohir dan Ole Romeny, pemain keturunan Indonesia/foto: IG Erick Thohir.

Sekadar informasi tambahan, Ole Romeny tinggal diambil sumpahnya sebagai WNI. Disebutkan, ia akan diambil sumpahnya sebagai WNI pada 8 Februari 2025.

Pengambilan sumpah menjadi WNI itu sendiri kabarnya akan dilakukan di Inggris. Nantinya, Ole Romeny tak diambil sumpahnya sendiri.

Eks penyerang FC Utrecht itu akan ditemani oleh dua pemain naturalisasi lainnya, yakni Dion Markx dan Tim Geypens.


Baca Juga

PT Liga Indonesia Baru Lisensi Klub Profesional/SportCorner, Muhammad Nurhendra Saputra.

18 Klub Liga 1 Lolos Lisensi Klub Profesional

Paris Saint-Germain 2025/X PSG.

Head to Head PSG vs Arsenal, The Gunner dalam Bahaya

Madura United menang 2-1 atas Persik Kediri dalam lanjutan Liga 1 2024/2025/foto: Ofisial Madura United

Reaksi Erick Thohir Soal adanya Tuduhan Mafia Sepakbola

Inter Milan vs Barcelona/Foto: X Inter Milan

Man of the Match di Laga Inter Milan vs Barcelona

Garuda Academy/Media PSSI.

Garuda Academy Upaya PSSI Cari Pemimpin di Masa Depan