Hasil Playoff Degradasi Liga 2 Persibo vs Persewar

Persibo Bojonegoro berhasil mengalahkan Persiwar Waropen dengan skor meyakinkan

Share:
article
Persibo vs Deltras (instagram/persibo.bojonegoro)
Bola
Persibo vs Deltras (instagram/persibo.bojonegoro)

www.sportcorner.id - Persibo Bojonegoro berhasil mengalahkan Persewar Waropen dalam pertandingan lanjutan playoff degradasi Liga 2 2024/2025.

Dalam pertandingan yang berlangsung di Stadion Letjen H.Soedirman, Bojonegoro, Jumat (31/1/2025) Persibo menang 3-1 atas Persewar Waropen.

Dengan kemenangan 3-1 tersebut, kini   Persibo berada di peringkat ketiga dengan 6 poin, dari dua laga.

Klasemen Grup J pun semakin ketat, sebab Gresik United, Persiku Kudus dan Persibo sama-sama mengoleksi 6 poin.

Sedangkan Persewar di dasar klasemen dengan 0 poin, dari tiga laga. Hal ini membuat langkah persewar untuk lolos dari zona degradasi semakin sulit.

Baca juga: Wasit Asing Pimpin Laga Deltras vs PSPS Pekanbaru, Ada Apa dengan Wasit Lokal?

Nugroho Santoso membawa Persibo unggul 1-0 saat pertandingan memasuki menit ketujuh.

Persewar baru bisa menyamakan kedudukan 1-1 di menit ke-25.


Baca Juga

Kapten Persita Waspadai Semua Pemain Persija

Modal Positif Persija Jelang Lawan Persita

Lagi, Persis Solo Rekrut Amunisi Baru

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Persib Pantang Pandang Sebelah Mata Persis Solo

Lawan Persis Solo, Persib Tak Bawa Layvin Kurzawa

John Herdman Pantau Sesi Latihan Persija Jakarta

Persita vs Persija, Shayne Pattynama Debut?

Perkuat Lini Depan, Arema FC Datangkan Pemain dari Brasil

Arema FC Pinjam Penjaga Gawang dari Persis Solo

Alan Cardoso bek asing Persija Jakarta/Media Persija.

Persija Resmi Berpisah dengan Alan Cardoso

Persis Solo Rekrut Pemain Anyar Lagi

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Harapan Bojan Hodak untuk 2 Pemain Anyar Persib

Sekjen PSSI, Yunus Nusi

PSSI Gelar Rapat Darurat Bahas Insiden di Liga 4