Real Madrid vs ManCity di Liga Champions, Liam Gallangher Luapkan Emosi

Liam Gallagher merupakan anggota band Osasis fans setia dari Manchester City

Share:
Pemain Manchester City/X ManCity.
Sportainment
Pemain Manchester City/X ManCity.

Kedua tim ini selalu berhadapan di Liga Champions sejak 2022. Mereka saling berhadapan di semifinal dan perempat final Liga Champions.

Terakhir di musim 2023/2024, Real Madrid menyingkirkan Manchester City  di perempat final.

Baca juga: Klub Norwegia Bodo/Glimt Donasi Rp1 Miliar untuk Palestina

Leg pertama pertandingan berakhir dengan skor 3-3. Sedangkan pada leg kedua pertandingan berakhir 1-1.

Pertandingan pun harus diselesaikan dengan adu penalti.

Manchester City baru sekali merasakan gelar juara Liga Champions pada 2022/2023.

Sedangkan Real Madrid merupakan peraih 16 kali gelar Liga Champions.


Baca Juga

Messi dan Ronaldo

Messi, Ronaldo & LeBron Kompak Gagal Bawa Timnya Juara

Marina Markova/IG Marina Markova

Marina Markova Tolak Tawaran Jadi Warga Negara Turki

Lionel Messi/Foto: Instagram Inter Miami

Lionel Messi Mengenang Paus Fransiskus

Maarten Paes (Website PSSI)

Fakta di Balik Maarten Paes Gabung Manchester United

Pemain MU Wanita, Leah Galton/IG Leah Galton.

Ucapan Hari Kartini dari Pemain Manchester United

Linkin Park/IG Linkin Park.

Linkin Park akan Meriahkan Laga Final Liga Champions 2024/2025