MMKSI Resmikan Diler Srikandi Diamond Motors di Kawasan Elit PIK 2

MMKSI resmikan diler Mitsubishi Srikandi di PIK 2, melayani pelanggan dengan layanan 3S dan memperkuat kehadiran Mitsubishi di kawasan elit Tangerang.

Share:
Diler Mitsubishi Srikandi Diamond Motors di kawasan Pantai Indah Kapuk 2. (MMKSI)
Otomotif
Diler Mitsubishi Srikandi Diamond Motors di kawasan Pantai Indah Kapuk 2. (MMKSI)

Diler Srikandi Diamond Motors PIK 2  yang berlokasi di Jl MH Thamrin Kavling Komersial Blok A No 021 Kel. Salembaran Kec. Kosambi, Kab Tangerang, Banten ini, menawarkan layanan 3S (Sales, Service, Spare Parts) secara lengkap bagi konsumen yang tinggal di wilayah PIK 1, PIK 2, dan sekitarnya.

Baca juga: Awali Tahun 2025, MMKSI Resmikan Diler Mitsubishi Motors di Bengkulu

Berdiri di atas lahan seluas 2.852 meter persegi dengan bangunan seluas 6.555 meter persegi, diler ini dilengkapi showroom 560 meter persegi dan bengkel dengan luas 720 meter persegi. Fasilitas bengkel dilengkapi 2 stall express service, 9 stall general service, dan 1 stall inspeksi yang mampu menangani hingga 41 unit kendaraan setiap harinya untuk perawatan dan servis.


Baca Juga

Area test drive BYD dan Denza di PEVS 2025. (BYD)

BYD dan Denza Hadirkan Inovasi Elektrifikasi di PEVS 2025

Jetour X70 Plus. (Jetour)

Jetour Sapa Konsumen Berjiwa Muda di Kota Bandung

Pembukaan PEVS 2025. (Dyandra)

Periklindo Electric Vehicle Show 2025 Resmi Dibuka!

Jangan sembarangan memperlakukan mobil dengan cat putih. (Picjumbo)

7 Tips Merawat Mobil Warna Putih Agar Tetap Kinclong

Jetour G700. (Jetour)

Jetour Siap Kembangkan Mobil Sistem Super Hybrid dan Amfibi

Salah satu mobil terbang di pameran Shanghai Auto Show 2025. (Antara)

Shanghai Auto Show 2025 Tampilkan Ragam Mobil Terbang Canggih

Pertumbuhan baterai kendaraan listrik dan solusi penyimpanan energi ramah lingkungan. (Rubi)

Battery Show Indonesia Hadirkan Ekosistem Energi Berkelanjutan

Jetour memperluas jangkauan pasarnya hingga 67 negara. (Bagus)

Begini Strategi Bisnis Jetour Mendekatkan Diri dengan Konsumen

Pameran kendaraan listrik tahunan PEVS 2025. (Dyandra)

PEVS 2025 Diharap Dorong Pertumbuhan Mobil Listrik Nasional