Toyota Gazoo Racing Tampilkan Lini Produk Sporty di IIMS 2025

Toyota Gazoo Racing hadirkan pilihan model sporty, memanjakan GR enthusiast dengan produk dan teknologi balap untuk pengalaman berkendara lebih seru.

Share:
Sub Brand Toyota Gazoo Racing hadirkan semangat motorsport di booth Toyota IIMS 2025. (TAM)
Otomotif
Sub Brand Toyota Gazoo Racing hadirkan semangat motorsport di booth Toyota IIMS 2025. (TAM)

www.SportCorner.id -Selain menghadirkan lini produk terbaru di Indonesia International Motor Show (IIMS) 2025, PT Toyota-Astra Motor (TAM) juga mobil-mobil ber-DNA motorsport Toyota Gazoo Racing (TGR) di ajang pameran otomotif yang digelar hingga 23 Februari mendatang.  

Berbasis kendaraan masal, Gazoo Racing memberikan pilihan line-up yang makin lengkap untuk memenuhi kebutuhan konsumen yang berjiwa sporty, serta memenuhi hasrat motorsport enthusiast yang ingin menikmati Excitement & Joy of GR di dunia balap.

Menurut Marketing Director TAM Anton Jimmi Suwandy, perusahaan melihat pemilik kendaraan di Indonesia memiliki ketertarikan yang tinggi terhadap mobil sport serta mobil dengan feel dan sporty look.

Baca juga: TAM Resmi Luncurkan Dua Model Hybrid Terbaru di IIMS 2025

"Kami juga paham bahwa pelanggan memiliki kebutuhan solusi mobilitas yang beragam guna menunjang aktivitas. Toyota menerjemahkannya dengan menghadirkan brand motorsport GAZOO Racing yang memiliki ragam pilihan produk," ungkapnya di sela IIMS 2025, Rabu (19/2).


Baca Juga

Area test drive BYD dan Denza di PEVS 2025. (BYD)

BYD dan Denza Hadirkan Inovasi Elektrifikasi di PEVS 2025

Jetour X70 Plus. (Jetour)

Jetour Sapa Konsumen Berjiwa Muda di Kota Bandung

Pembukaan PEVS 2025. (Dyandra)

Periklindo Electric Vehicle Show 2025 Resmi Dibuka!

Jangan sembarangan memperlakukan mobil dengan cat putih. (Picjumbo)

7 Tips Merawat Mobil Warna Putih Agar Tetap Kinclong

Jetour G700. (Jetour)

Jetour Siap Kembangkan Mobil Sistem Super Hybrid dan Amfibi

Salah satu mobil terbang di pameran Shanghai Auto Show 2025. (Antara)

Shanghai Auto Show 2025 Tampilkan Ragam Mobil Terbang Canggih

Pertumbuhan baterai kendaraan listrik dan solusi penyimpanan energi ramah lingkungan. (Rubi)

Battery Show Indonesia Hadirkan Ekosistem Energi Berkelanjutan

Jetour memperluas jangkauan pasarnya hingga 67 negara. (Bagus)

Begini Strategi Bisnis Jetour Mendekatkan Diri dengan Konsumen

Pameran kendaraan listrik tahunan PEVS 2025. (Dyandra)

PEVS 2025 Diharap Dorong Pertumbuhan Mobil Listrik Nasional