Sama-sama Apes, Rekor Indonesia dan Australia saat Dipimpin Adham Makhadmeh

Timnas Indonesia dan Australia ternyata punya catatan kurang mengenakkan saat dipimpin Adham Makhadmeh jelang duel kedua tim di Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Share:
article
Adham Makhadmeh jadi wasit di laga Australia vs Timnas Indonesia. (Foto: AFC/the-afc.com)
Bola
Adham Makhadmeh jadi wasit di laga Australia vs Timnas Indonesia. (Foto: AFC/the-afc.com)

Terlepas dari catatan tersebut, Matchday ke-7 grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia menjadi laga hidup dan mati bagi Timnas Indonesia dan Australia.

Saat ini, kedua tim hanya berjarak satu poin di tangga klasemen dan berpeluang besar merebut satu tiket otomatis ke Piala Dunia 2026.

Guna meraih satu tiket otomatis itu, Timnas Indonesia dan Australia diwajibkan memenangi Matchday ke-7 grup C.


Baca Juga

Belum Puas, Persis Solo Rekrut Pemain Baru Lagi

Liga Champions

Hasil Undian Playoff Liga Champions

Kapten Persita Waspadai Semua Pemain Persija

Modal Positif Persija Jelang Lawan Persita

Lagi, Persis Solo Rekrut Amunisi Baru

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Persib Pantang Pandang Sebelah Mata Persis Solo

Lawan Persis Solo, Persib Tak Bawa Layvin Kurzawa

John Herdman Pantau Sesi Latihan Persija Jakarta

Persita vs Persija, Shayne Pattynama Debut?

Perkuat Lini Depan, Arema FC Datangkan Pemain dari Brasil

Arema FC Pinjam Penjaga Gawang dari Persis Solo

Alan Cardoso bek asing Persija Jakarta/Media Persija.

Persija Resmi Berpisah dengan Alan Cardoso