Sisa 4 Laga, Ini Ambisi Dean James Bersama Timnas Indonesia

Dean James memiliki ambisi tersendiri untuk Skuad Garuda di sisa empat laga babak ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Share:
article
Dean James (Foto: Go Ahead Eagles/ga-eagles.nl}
Bola
Dean James (Foto: Go Ahead Eagles/ga-eagles.nl}

Jelang berhadapan dengan Australia, Dean James membawa modal penting dengan penampilannya di Go Ahead Eagles musim ini. Dean James mencatatkan 21 penampilan dengan kontribusi dua gol dan dua asis di Liga Belanda.

Hal tersebut menjadi modal penting untuk bersaing memperebutkan posisi bek kiri di Timnas Indonesia. Saat ini bek kiri Timnas Indonesia diisi oleh Calvin Verdonk dan Pratama Arhan.

"Saya harus melakukan banyak hal dalam tiga, empat minggu. Untuk menyelesaikan semuanya," kata Dean James dilansir dari kanal Youtube ESPN NL.

Baca juga: Emil, Dean & Joey Sudah Tiba di Australia, Skuad Garuda Semakin Lengkap

Lebih lanjut, Dean James menjelaskan proses untuk menjadi WNI tidak mudah. Tidak hanya itu saja, Dean James juga mengakui bahwa butuh waktu hingga empat pekan untuk mengurus semua prosesnya.


Baca Juga

Belum Puas, Persis Solo Rekrut Pemain Baru Lagi

Liga Champions

Hasil Undian Playoff Liga Champions

Kapten Persita Waspadai Semua Pemain Persija

Modal Positif Persija Jelang Lawan Persita

Lagi, Persis Solo Rekrut Amunisi Baru

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Persib Pantang Pandang Sebelah Mata Persis Solo

Lawan Persis Solo, Persib Tak Bawa Layvin Kurzawa

John Herdman Pantau Sesi Latihan Persija Jakarta

Persita vs Persija, Shayne Pattynama Debut?

Perkuat Lini Depan, Arema FC Datangkan Pemain dari Brasil

Arema FC Pinjam Penjaga Gawang dari Persis Solo

Alan Cardoso bek asing Persija Jakarta/Media Persija.

Persija Resmi Berpisah dengan Alan Cardoso