Usai Hadapi Cristiano Ronaldo, Sandy Walsh Bakal Duel dengan Mo Salah

ek Timnas Indonesia, Sandy Walsh, tak hanya akan berduel dengan Cristiano Ronaldo saja di tahun ini. Dalam waktu dekat pula, ia akan menghadapi Mohamed Salah.

Share:
article
Sandy Walsh pemain Yokohama Marinos/ IG Yokohama Marinos.
Bola
Sandy Walsh pemain Yokohama Marinos/ IG Yokohama Marinos.

Sebelum menghadapi Mo Salah, eks bek KV Mechelen itu akan lebih dulu berhadapan dengan Cristiano Ronaldo dan Al Nassr.

Sekadar informasi, Yokohama F Marinos dan Al Nassr akan saling berhadapan di babak perempatfinal AFC Champions League Elite 2024/2025 pada April ini.

Dengan menghadapi dua bintang top itu, Sandy Walsh pun akan mendapat pengalaman berharga. Apalagi dua bintang itu berposisi sebagai penyerang.

Hal ini jelas akan menguntungkan Timnas Indonesia yang makin memiliki banyak pemain dengan pengalaman melawan pemain-pemain top kelas dunia.

[Baca Juga: Rating Ole Romeny usai Cetak Gol Bunuh Diri di Laga Oxford United vs QPR]

Terlepas dari hal tersebut, Sandy Walsh tengah menjalani musim kurang apik bersama Yokohama F Marinos di kancah Liga Jepang atau J-League.

Di musim ini, Yokohama F Marinos memulai kampanyenya dengan start buruk karena baru mengoleksi 8 poin dari 9 pertandingan.

8 poin tersebut membuat Sandy Walsh dkk saat ini terpuruk di papan bawah, dengan menempati peringkat ke-17 atau satu strip di atas zona merah.


Baca Juga

Kapten Persita Waspadai Semua Pemain Persija

Modal Positif Persija Jelang Lawan Persita

Lagi, Persis Solo Rekrut Amunisi Baru

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Persib Pantang Pandang Sebelah Mata Persis Solo

Lawan Persis Solo, Persib Tak Bawa Layvin Kurzawa

John Herdman Pantau Sesi Latihan Persija Jakarta

Persita vs Persija, Shayne Pattynama Debut?

Perkuat Lini Depan, Arema FC Datangkan Pemain dari Brasil

Arema FC Pinjam Penjaga Gawang dari Persis Solo

Alan Cardoso bek asing Persija Jakarta/Media Persija.

Persija Resmi Berpisah dengan Alan Cardoso

Persis Solo Rekrut Pemain Anyar Lagi

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Harapan Bojan Hodak untuk 2 Pemain Anyar Persib

Sekjen PSSI, Yunus Nusi

PSSI Gelar Rapat Darurat Bahas Insiden di Liga 4