Link Live Streaming Liga 1 Persita vs Barito Putera, Pukul 19.00 WIB

Barito Putera ingin menjauh dari zona degradasi, sehingga menbutuhkan kemenangan.

Share:
article
Jalannya laga pekan ke-25 Liga 1 2024/2025 antara PSS vs Barito Putera. (Foto: Instagram/psssleman)
Bola
Jalannya laga pekan ke-25 Liga 1 2024/2025 antara PSS vs Barito Putera. (Foto: Instagram/psssleman)

www.sportcorner.id - Berikut link live streaming Persita Tangerang melawan Barito Putera di pekan ke-28 Liga 1 2024/2025.

Pertandingan Persita Tangerang vs Barito Putera akan berlangsung di Indomilk Arena, Minggu (13/4/2025) pukul 19.00 WIB.

Barito Putera saat ini berada di peringkat ke-13 dengan 29 poin, hasil dari tujuh kali menang, delapan kali imbang dan 12 kali kalah.

Sedangkan Persita di peringkat ke-12 dengan 36 poin, hasil dari 10 kali menang, enam kali imbang dan 11 kali kalah.

Pelatih Barito Putera, Vitor Tinoco mengatakan, saat jeda kompetisi yang cukup lama dimanfaatkan dengan baik oleh Laskar Pangeran Antasari.

Baca juga: Carlos Pena Tak Khawatir Soal Masa Depan di Persija

Persiapan dilakukan secara menyeluruh demi meraih tiga poin saat bertandang ke markas Persita.

"Selama tiga pekan terakhir kami sudah perbaiki kelemahan, improve kekuatan dan kasih fokus untuk tim," kata Vitor dikutip dari laman LIB.


Baca Juga

Alan Cardoso bek asing Persija Jakarta/Media Persija.

Persija Resmi Berpisah dengan Alan Cardoso

Persis Solo Rekrut Pemain Anyar Lagi

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Harapan Bojan Hodak untuk 2 Pemain Anyar Persib

Sekjen PSSI, Yunus Nusi

PSSI Gelar Rapat Darurat Bahas Insiden di Liga 4

Komentar Layvin Kurzawa usai Resmi Gabung Persib

Ada Rekor Arsenal yang Dirusak Manchester United

Selain Layvin Kurzawa, Persib Rekrut Dion Markx

Persib Resmi Perkenalkan Layvin Kurzawa

Pendapat Marc Klok jelang laga Persib Bandung vs Borneo FC. (Foto: Instagram/persib)

Tekad Persib Lanjutkan Tren Kemenangan Kandang

Persib Bandung menjamu Lion City FC di laga pertama AFC Champions League Two 2025/2026/foto: Ofisial Persib

Persib Bakal Pakai Ban Hitam saat Lawan PSBS Biak

John Herdman

Komentar John Herdman Tonton Langsung Super League

Pelatih Persib, Bojan Hodak/ Sportcorner Muhammad Nurhendra Saputra.jpg

Persiapan Persib Bandung Lawan PSBS Biak

Bojan Hodak Gembleng Fisik Pemain Persib

Tampil Dominan, Persija Memang Layak Menang