Jadwal Semifinal Piala Asia U-17 2025: Potensi Korsel vs Korut di Final

Berikut ini adalah jadwal pertandingan semifinal Piala Asia U-17 2025.

Share:
article
Arab Saudi Singkirkan Jepang/Foto: AFC
Bola
Arab Saudi Singkirkan Jepang/Foto: AFC

www.sportcorner.id - Berikut ini adalah jadwal pertandingan semifinal Piala Asia U-17 2025.

Empat tim sudah memastikan diri lolos ke semifinal Piala Asia U-17 2025. Mereka adalah, Uzbekistan, Korea Selatan, Korea Utara, dan Arab Saudi.

Uzbekistan lolos ke semifinal setelah mengalahkan  Uni Emirat Arab dengan skor 3-1. Tiga gol Uzbekistan dicetak Asilbek Aliev (2), dan Sayfiddin Sodikov.

Sementara itu, gol tunggal Uni Emirat Arab dicetak Mohamed Buti.

Arab Saudi melangkah ke semifinal setelah menyingkirkan Jepang dalam adu penalti setelah laga berakhir imbang 2-2.

[Baca Juga: Kekurangan Timnas Indonesia U-17 usai Dihantam Korea Utara 0-6]

Dua gol Jepang dicetak Taiga Seguchi dan Hiroto Asada. Sementara dua gol Arab Saudi dicetak Abubaker Saeed dan Sabri Dahal.

Korea Utara melaju ke semifinal setelah meraih kemenangan telak lawan Indonesia dengan skor 6-0.

Enam gol Korea Utara dicetak Choe Song-Hun, Kim Yu-Jin, Ri Kyong-Bong, Kim tae-Guk, Ri Kang-Rim, dan Park Ju-Won.


Baca Juga

Chelsea di final Piala Dunia Antarklub 2025/X Chelsea.

Ini Sosok Kandidat Pelatih Baru Chelsea

Pelatih Chelsea, Enzo Maresca. (Foto: x.com/ChelseaFC)

Konflik Internal, Enzo Maresca Tinggalkan Chelsea

Skuat Persija Tak Libur di Hari Pergantian Tahun

Resolusi Pemain Asal Jepang PSIM di Tahun 2026

PSSI Awards/Foto: PSSI

Cara Vote Publik di PSSI Awards 2026

Ezra Walian Pemain Paling Berpengaruh di Persik

Timnas Indonesia U-20 Jalani TC dan Seleksi

Cristiano Ronaldo

Ini Target Besar Ronaldo Sebelum Pensiun

Asisten Pelatih Timnas Indonesia U-20, Bima Sakti/PSSI

Persela Lamongan Tunjuk Bima Sakti Jadi Pelatih

Persib Bandung menjamu Lion City FC di laga pertama AFC Champions League Two 2025/2026/foto: Ofisial Persib

Hasil Undian 16 Besar ACL Two: Persib Jumpa Siapa?

Drawing ACL Two, Persib Siap Lawan Siapa Saja

Kunci Keberhasilan Persija Bantai Bhayangkara FC