Kronologi Laga Persip Pekalongan vs Persipegaf Ricuh di Penghujung Babak Kedua

Berikut kronologi kericuhan yang terjadi pada laga Persip Pekalongan vs Persipegaf Peg. Arfak di babak 32 besar Liga 4 2024/2025, Selasa (29/4/2025).

Share:
article
Pertandingan antara Persip Pekalongan vs Persipegaf Peg. Arfak diwarnai kericuhan antar pemain/foto: PSSI TV
Bola
Pertandingan antara Persip Pekalongan vs Persipegaf Peg. Arfak diwarnai kericuhan antar pemain/foto: PSSI TV

Pemain Persipegaf kemudian bereaksi dengan menarik pemain Persip yang terjatuh agar keluar berdiri.

Namun, reaksi tersebut justru memicu protes dari pemain Persip yang langsung terjadi aksi saling dorong.

Salah satu pemain Persipegaf kemudian terlihat tergeletak setelah terjadi aksi dorong antar pemain.

[Baca juga: Daftar Tim yang Lolos ke Babak 32 Besar Liga 4 2024/2025: Ada 8 Hosts]

Kericuhan dalam skala lebih besar pun terjadi. Beberapa pemain saling kejar dan kontak fisik pun tak terhindarkan.

Pertandingan akhirnya terhenti karena kericuhan tersebut. Adapun wasit dan asisten wasit terlihat masuk ke dalam stadion.

Terlihat dalam siaran langsung PSSI TV para pemain dari dua kesebelasan sudah berkumpul di lapangan dan tidak terlihat adanya ketegangan.

Memasuki menit ke-90+25, akhirnya wasit dan asistennya sudah keluar dari dalam stadion. Pertandingan akhirnya kembali dilanjutkan.

Setelah berjalan selama tujuh menit, akhirnya wasit meniup peluit panjang dengan skor akhir 2-1.

[Baca juga: Klasemen Akhir Putaran Pertama Liga 4 2024/2025: 5 Tim Koleksi Poin Sempurna]


Baca Juga

Skuat Persija Tak Libur di Hari Pergantian Tahun

Resolusi Pemain Asal Jepang PSIM di Tahun 2026

PSSI Awards/Foto: PSSI

Cara Vote Publik di PSSI Awards 2026

Ezra Walian Pemain Paling Berpengaruh di Persik

Timnas Indonesia U-20 Jalani TC dan Seleksi

Cristiano Ronaldo

Ini Target Besar Ronaldo Sebelum Pensiun

Asisten Pelatih Timnas Indonesia U-20, Bima Sakti/PSSI

Persela Lamongan Tunjuk Bima Sakti Jadi Pelatih

Persib Bandung menjamu Lion City FC di laga pertama AFC Champions League Two 2025/2026/foto: Ofisial Persib

Hasil Undian 16 Besar ACL Two: Persib Jumpa Siapa?

Drawing ACL Two, Persib Siap Lawan Siapa Saja

Kunci Keberhasilan Persija Bantai Bhayangkara FC

Kunci Kemenangan Persipura Lawan Persela

Pemain Persib, Beckham Putra, saat melakukan selebrasi. (Foto: Instagram/persib)

Menang Lawan PSM, Modal Bagus Persib Hadapi Persik

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/foto: Persib

Kemenangan Penting Persib Lawan PSM