Komentar Sandy Walsh Absen Bela Timnas Indonesia di Laga Krusial

Timnas Indonesia tak bisa diperkuat Sandy Walsh di dua laga krusial Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Share:
article
Sandy Walsh di sesi latihan Yokohama F Marinos. (Foto: Instagram/yokohamaf.marinos)
Bola
Sandy Walsh di sesi latihan Yokohama F Marinos. (Foto: Instagram/yokohamaf.marinos)

"Saya kecewa karena tidak bisa berjuang untuk tim, grup ini, dan bendera Indonesia yang indah. Tapi, saya akan mendukung bersama seluruh masyarakat Indonesia dan bersiap untuk kampanye berikutnya. Ayo Timnas Indonesia! MENYALA! We believe," katanya.

Di sisi lain, Indonesia mendapat kabar baik dari Jordi Amat. Setelah absen dalam beberapa sesi latihan karena radang tenggorokan akut yang disertai batuk ringan, Jordi akhirnya kembali bergabung dalam sesi latihan pada Jumat 30 Mei 2025.

Timnas Indonesia akan melakoni dua laga penting lawan China dan Jepang. Pertama, Skuat Garuda akan menjamu China di Stadion Utama Gelora Bung Karno (5/6/2025).

Setelah itu, lima hari berselang, giliran Timnas Indonesia tandang ke Jepang.

[Baca Juga: Justin Hubner "Keringat Dingin" Ditanya Erick Thohir Kabar Jennifer Coppen]

Semua pemain dan pelatih Timnas Indonesia berkumpul di Bali untuk menggelar pemusatan latihan jelang Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Untuk bisa mengejar target peringkat empat klasemen, Timnas Indonesia harus bisa mengalahkan China dan imbang dengan Jepang.

Saat ini Timnas Indonesia ada di peringkat empat dengan mengoleksi sembilan poin. Dua rival, Bahrain dan China, ada di posisi lima dan enam dengan mengoleksi enam poin.


Baca Juga

Liga Champions

Hasil Undian Playoff Liga Champions

Kapten Persita Waspadai Semua Pemain Persija

Modal Positif Persija Jelang Lawan Persita

Lagi, Persis Solo Rekrut Amunisi Baru

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Persib Pantang Pandang Sebelah Mata Persis Solo

Lawan Persis Solo, Persib Tak Bawa Layvin Kurzawa

John Herdman Pantau Sesi Latihan Persija Jakarta

Persita vs Persija, Shayne Pattynama Debut?

Perkuat Lini Depan, Arema FC Datangkan Pemain dari Brasil

Arema FC Pinjam Penjaga Gawang dari Persis Solo

Alan Cardoso bek asing Persija Jakarta/Media Persija.

Persija Resmi Berpisah dengan Alan Cardoso

Persis Solo Rekrut Pemain Anyar Lagi

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Harapan Bojan Hodak untuk 2 Pemain Anyar Persib