Piala Presiden Digelar Juli 2025, Arema FC Bidik Gelar Kelima

Arema FC menjadi tim paling sukses di Piala Presiden sejak pertama kali digelar pada 2015.

Share:
article
Arema FC berhasil mencuri tiga poin dari markas Persis Solo/foto: Ofisial Arema FC
Bola
Arema FC berhasil mencuri tiga poin dari markas Persis Solo/foto: Ofisial Arema FC

www.sportcorner.id - Sebagai tim paling sukses di Piala Presiden, Arema FC ingin mencatatkan sejarah.

Arema FC merupakan juara empat kali di Piala Presiden sejak digelar pada 2015.

Arema FC menjadi juara di tahun 2017,2019, 2022 dan 2024. Tentu saja hal tersebut menunjukkan konsistensi Singo Edan di Piala Presiden.

General Manager Arema FC Yusrinal Fitriandi mengungkapkan kesiapan timnya untuk menghadapi Piala Presiden 2025.

"Kami sangat ingin mempertahankan gelar yang sudah kami raih empat kali. Ini adalah turnamen penting bagi kami untuk mempersiapkan tim sebelum kompetisi resmi bergulir," kata Yusrinal Fitriandi dalam rilis Arema FC, Jumat (13/6/2025).

Baca juga: Maruara Sirait Usulkan Wasit Asing di Piala Presiden 2025

Piala Presiden 2025 akan bergulir pada 6 Juli 2025. Singo Edan pun akan mulai melakukan latihan pada 16 Juni 2025.

Laga pembuka Piala Presiden 2025 akan berlangsung di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK).

Setelah itu pertandingan akan menggunakan Stadion Si Jalak Harupat, Bandung.


Baca Juga

Cristiano Ronaldo

Ini Target Besar Ronaldo Sebelum Pensiun

Asisten Pelatih Timnas Indonesia U-20, Bima Sakti/PSSI

Persela Lamongan Tunjuk Bima Sakti Jadi Pelatih

Persib Bandung menjamu Lion City FC di laga pertama AFC Champions League Two 2025/2026/foto: Ofisial Persib

Hasil Undian 16 Besar ACL Two: Persib Jumpa Siapa?

Drawing ACL Two, Persib Siap Lawan Siapa Saja

Kunci Keberhasilan Persija Bantai Bhayangkara FC

Kunci Kemenangan Persipura Lawan Persela

Pemain Persib, Beckham Putra, saat melakukan selebrasi. (Foto: Instagram/persib)

Menang Lawan PSM, Modal Bagus Persib Hadapi Persik

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/foto: Persib

Kemenangan Penting Persib Lawan PSM

Pelatih PSM Makassar Bernardo Tavares saat sesi preskon jelang lawan BG Pathum di laga perdana ASEAN Club Championship 2024 (IG psmmakassar)

Bernardo Tavares Jadi Pelatih Baru Persebaya

PSSI dan I.League Percepat Pengembangan Wasit