Fabio Lefundes Resmi ke Borneo FC

Fabio Lefundes sebelumnya merupakan pelatih Persita Tangerang.

Share:
article
Pelatih Persita Tangerang, Fabio Lefundes. (Foto: Instagram/persitaofficial)
Bola
Pelatih Persita Tangerang, Fabio Lefundes. (Foto: Instagram/persitaofficial)

Kamudian ada Angga Saputra, Lucas Salinas dan Yogi Rahadian. Mereka dilepas karena kontraknya sudah berakhir dan tidak diperpanjang.

Sampai sejauh ini Borneo FC belum mengumumkan secara resmi rekrutan baru mereka.

Baca juga: Piala Presiden 2025: Arema FC & Oxford United Di Grup A

Untuk saat ini, manajemen masih memberikan libur kepada pemain. Dan kemungkinan akan kembali berlatih di akhir Juni.

Sedangkan kompetisi Liga 1 2025/2026 akan dimulai rencananya di bulan Agustus 2025.  

Sementara itu, di Liga 1 2024/2025 Borneo FC finis di urutan kelima dengan 56 poin.

Dari 34 laga, Borneo FC meraih 16 kali kemenangan, delapan kali seri dan 10 kali kalah.

Tim berjuluk Pesut Etam ini berhasil mengungguli,  PSM Makassar (peringkat 6), Persija Jakarta (7) dan Bali United (8).

Baca juga: Jadwal Lengkap Piala Presiden 2025


Baca Juga

Alan Cardoso bek asing Persija Jakarta/Media Persija.

Persija Resmi Berpisah dengan Alan Cardoso

Persis Solo Rekrut Pemain Anyar Lagi

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Harapan Bojan Hodak untuk 2 Pemain Anyar Persib

Sekjen PSSI, Yunus Nusi

PSSI Gelar Rapat Darurat Bahas Insiden di Liga 4

Komentar Layvin Kurzawa usai Resmi Gabung Persib

Ada Rekor Arsenal yang Dirusak Manchester United

Selain Layvin Kurzawa, Persib Rekrut Dion Markx

Persib Resmi Perkenalkan Layvin Kurzawa

Pendapat Marc Klok jelang laga Persib Bandung vs Borneo FC. (Foto: Instagram/persib)

Tekad Persib Lanjutkan Tren Kemenangan Kandang

Persib Bandung menjamu Lion City FC di laga pertama AFC Champions League Two 2025/2026/foto: Ofisial Persib

Persib Bakal Pakai Ban Hitam saat Lawan PSBS Biak

John Herdman

Komentar John Herdman Tonton Langsung Super League

Pelatih Persib, Bojan Hodak/ Sportcorner Muhammad Nurhendra Saputra.jpg

Persiapan Persib Bandung Lawan PSBS Biak

Bojan Hodak Gembleng Fisik Pemain Persib

Tampil Dominan, Persija Memang Layak Menang