Pelita Jaya Rekrut Eks NBA Jeff Withey Gantikan James Dickey III

Pelita Jaya Jakarta mengumumkan rekrutan anyar mereka, yaitu mantan pemain NBA, Jeffree David Withey

Share:
article
Pelita Jaya (YouTube KUY Entertainment)
Basket
Pelita Jaya (YouTube KUY Entertainment)

Harapan Baru untuk Pelita Jaya

Dengan segudang pengalaman dari NBA hingga liga internasional, kehadiran Jeff Withey diharapkan mampu mengangkat performa Pelita Jaya di fase akhir musim ini.

Apalagi, tim sedang memburu target besar untuk meraih gelar juara secara berturut-turut (back-to-back champions).

Langkah ini juga menunjukkan keseriusan manajemen dalam membenahi tim secara taktis agar siap menghadapi ketatnya persaingan di babak playoffs yang semakin dekat.


Baca Juga

LeBron James Mencetak 40 Ribu Poin di NBA

LeBron James Tak Masuk Daftar Starter NBA All-Star 2026

Wulan Guritno Janji Ada Inovasi Baru di RANS Simba

Rajawali Medan Sapu Bersih Tur Jawa di IBL 2026

Hasil IBL 2026 Sabtu (17/1/2026)

Pelita Jaya Luncurkan Tim untuk IBL 2026/SportCorner.id

Pelita Jaya Luncurkan Tim untuk IBL 2026

Roster Pelita Jaya di IBL 2026

Roster Dewa United di IBL 2026

Roster Satria Muda Pertamina Bandung di IBL 2026

Di IBL 2026, Satria Muda Andalkan Keseimbangan Tim

Teemo Tan Gabung Satya Wacana di IBL 2026

Pacific Caesar Surabaya Bidik Lolos Playoff IBL 2026

Dame Diagne Resmi Berstatus Pemain Lokal Satria Muda

Satria Muda Lepas Mario Davidson

Target Tinggi RANS Simba Bogor di IBL 2026

Kaleidoskop IBL Tahun 2025